Iklan

Iklan

Pertanyaan

Jika unsur helium (nomor atom = 2) dapat dibuat menjadi senyawa dengan bantuan halogen, jenis ikatan dan geometri yang terbentuk adalah ....

Jika unsur helium (nomor atom = 2) dapat dibuat menjadi senyawa dengan bantuan halogen, jenis ikatan dan geometri yang terbentuk adalah ....space 

  1. kovalen dan linearspace 

  2. ionik dan linearspace 

  3. kovalen dan diatomikspace 

  4. ionik dan diatomikspace 

  5. ionik dan trigonal planarspace 

Iklan

Y. Rochmawatie

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.

Iklan

Pembahasan

Helium dengan nomor atom 2 memiliki konfigurasi elektron sebagai berikut. 2 ​ He = 1 s 2 Subkulit berikutnya adalah 2 s . Untuk berikatan dengan unsur halogen, unsur He harus menyediakan orbital yang berisi elektron tidak berpasangan. Oleh karena itu, 1 elektron dari 1 s harus tereksitasi ke 2 s . Akan tetapi, tidak dimungkinkan pembentukan hibridisasi s 2 (gabungan 1 s dan 2 s ) sehingga tidak mungkin membentuk ikatan kovalen . Helium memiliki 2 elektron dengan nomor massa 4 (2 proton dan 2 neutron) tidak dimungkinkan menarik elektron untuk bertahan di 2 s karena muatan dan massa intinya terlalu kecil. Sebagai perbandingan, litium memiliki massa 7 dan berilium memiliki massa 9. Oleh karena itu, helium lebih mungkin untuk melepas elektron dengan membentuk ion positif dibanding ion negatif. Massanya terlalu kecil untuk membentuk muatan +2sehingga lebih realistis membentuk +1, menyisakan 1 elektron untuk berikatan secara ionik dengan 1 atom halogen membentuk molekul diatomik . Halogen merupakan unsur golongan VIIA yang cenderung menerima 1 elektron untuk membentuk ion bermuatan − 1. Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Helium dengan nomor atom 2 memiliki konfigurasi elektron sebagai berikut.
 

  
 

Subkulit berikutnya adalah 2s. Untuk berikatan dengan unsur halogen, unsur He harus menyediakan orbital yang berisi elektron tidak berpasangan. Oleh karena itu, 1 elektron dari 1s harus tereksitasi ke 2s. Akan tetapi, tidak dimungkinkan pembentukan hibridisasi  (gabungan 1s dan 2s) sehingga tidak mungkin membentuk ikatan kovalen.

Helium memiliki 2 elektron dengan nomor massa 4 (2 proton dan 2 neutron) tidak dimungkinkan menarik elektron untuk bertahan di 2s karena muatan dan massa intinya terlalu kecil. Sebagai perbandingan, litium memiliki massa 7 dan berilium memiliki massa 9. Oleh karena itu, helium lebih mungkin untuk melepas elektron dengan membentuk ion positif dibanding ion negatif. Massanya terlalu kecil untuk membentuk muatan +2 sehingga lebih realistis membentuk +1, menyisakan 1 elektron untuk berikatan secara ionik dengan 1 atom halogen membentuk molekul diatomik. Halogen merupakan unsur golongan VIIA yang cenderung menerima 1 elektron untuk membentuk ion bermuatan 1.

Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Pendeteksian helium pertama kali dilakukan dengan menganalisis…

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia