Iklan

Pertanyaan

Jika suatu zat cair bermassa 10 k g yang memiliki kalor jenis 800 J kg − 1 K − 1 dipanaskan dari suhu 25 ∘ C menjadi 75 ∘ C , maka kalor yang diperlukan adalah …

Jika suatu zat cair bermassa yang memiliki kalor jenis  dipanaskan dari suhu  menjadi  , maka kalor yang diperlukan adalah …

  1. begin mathsize 14px style 1 cross times 10 to the power of 5 straight space straight J end style

  2. begin mathsize 14px style 2 cross times 10 to the power of 5 straight space straight J end style

  3. begin mathsize 14px style 3 cross times 10 to the power of 5 straight space straight J end style

  4. begin mathsize 14px style 4 cross times 10 to the power of 5 straight space straight J end style

  5. begin mathsize 14px style 5 cross times 10 to the power of 5 straight space straight J end style

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

00

:

19

:

26

:

28

Klaim

Iklan

R. Maiza

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Institut Teknologi Bandung

Jawaban terverifikasi

Jawaban

dibutuhkan kalor sebesar 400.000 joule untuk mengubah suhu zat cair tersebut, sehingga jawaban yang tepat adalah D.

dibutuhkan kalor sebesar 400.000 joule untuk mengubah suhu zat cair tersebut, sehingga jawaban yang tepat adalah D.

Pembahasan

Kalor yang dibutuhkan untuk mengubah suhu suatu zat dapat dihitung dengan persamaan berikut Jadi, dibutuhkan kalor sebesar 400.000 joule untuk mengubah suhu zat cair tersebut, sehingga jawaban yang tepat adalah D.

begin mathsize 14px style m space space equals space 10 space k g space c space space space equals space 800 space J space k g to the power of negative 1 end exponent K to the power of negative 1 end exponent T subscript 1 space equals space 25 to the power of o C space equals 298 space K T subscript 2 space equals 75 to the power of o C space equals 348 space K Q space ? end style

Kalor yang dibutuhkan untuk mengubah suhu suatu zat dapat dihitung dengan persamaan berikut

begin mathsize 14px style Q equals m cross times c cross times capital delta T space Q equals left parenthesis 10 right parenthesis left parenthesis 800 right parenthesis left parenthesis 348 minus 298 right parenthesis space Q equals 4 cross times 10 to the power of 5 space end exponent space J end style

Jadi, dibutuhkan kalor sebesar 400.000 joule untuk mengubah suhu zat cair tersebut, sehingga jawaban yang tepat adalah D.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

silviaa

Mudah dimengerti

Iklan

Pertanyaan serupa

Gelas berisi 200 gram air bersuhu 20 °C dimasukkan 50 gram es bersuhu -2 °C. Jika hanya terjadi pertukaran kalor antara air dan es saja, setelah terjadi kesetimbangan akan diperoleh. . .(Kalor jenis a...

8

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia