Jika seseorang memiliki volume tidal sebesar 550 mL, volume komplementer sebesar 3000 mL, volume suplementer sebesar 1150 mL, dan volume residu sebesar 900 mL, maka berapakah kapasitas residu fungsional yang dimiliki orang tersebut ….
2050 mL
3550 mL
4700 mL
5600 mL
S. Amini
Master Teacher
Kapasitas residu fungsional merupakan jumlah udara sisa dalam sistem respirasi setelah melakukan ekspirasi normal atau setara dengan hasil penjumlahan antara volume residu dengan volume suplementer. Sehingga, dapat kita hitung kapasitas residu fungsional seseorang tersebut adalah 1150 mL + 900 mL = 2050 mL.
Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah A.
1rb+
5.0 (1 rating)
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Produk Lainnya
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2022 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia