Iklan

Iklan

Pertanyaan

Jika pertumbuhan penduduk suatu negara = 2,25% per tahun dan akan tetap demikian selanjutnya, maka jumlah penduduk akan menjadi dua kali lipat dalam jangka waktu .... tahun.

Jika pertumbuhan penduduk suatu negara = 2,25% per tahun dan akan tetap demikian selanjutnya, maka jumlah penduduk akan menjadi dua kali lipat dalam jangka waktu .... tahun.

  1. 27.

  2. 28.

  3. 29.

  4. 30.

  5. 31.

Iklan

A. Bryando

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Siliwangi

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.

Iklan

Pembahasan

Jawaban benar pada soal ini adalah B. Berikut adalah penjelasannya. Proyeksi penduduk adalah perhitungan ilmiah yang didasarkan atas asumsi laju penduduk meliputi angka kelahiran, angka kematian dan migrasi, ketiganya akan menentukan jumlah dan struktur penduduk pada waktu ke depan. Salah satu jenis proyeksi penduduk adalah proyeksi double time atau proyeksi penduduk lipat dua, yaituproyeksi yang fungsinya untuk menentukan pada tahun ke berapa jumlah penduduk di wilayah tertentu ada pada angka kelipatan dua. Proyeksi lipat dua menggunakkan perhitungan DT = r K ​ Diketahui: Konstanta = 70 (nilai mutlak) Pertumbuhan penduduk (%) = 2,5% Ditanyakan: Tahun dengan jumlah penduduk lipat dua (DT) ? Jawab: DT = r K ​ DT = DT = 28 tahun. Maka jumlah penduduk akan kelipatan dua pada jangka waktu 28 tahun. Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah B.

Jawaban benar pada soal ini adalah B.

Berikut adalah penjelasannya.

Proyeksi penduduk adalah perhitungan ilmiah yang didasarkan atas asumsi laju penduduk meliputi angka kelahiran, angka kematian dan migrasi, ketiganya akan menentukan jumlah dan struktur penduduk pada waktu ke depan. Salah satu jenis proyeksi penduduk adalah proyeksi double time atau proyeksi penduduk lipat dua, yaitu proyeksi yang fungsinya untuk menentukan pada tahun ke berapa jumlah penduduk di wilayah tertentu ada pada angka kelipatan dua. Proyeksi lipat dua menggunakkan perhitungan DT = 

Diketahui:

  • Konstanta = 70 (nilai mutlak)
  • Pertumbuhan penduduk (%) = 2,5%

Ditanyakan:

  • Tahun dengan jumlah penduduk lipat dua (DT) ?

Jawab:

DT = 

DT = Error converting from MathML to accessible text.

DT = 28 tahun.

Maka jumlah penduduk akan kelipatan dua pada jangka waktu 28 tahun.

Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah B.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

33

Yaraa

Bantu banget, makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Tingkat persentase rata-rata pertumbuhan penduduk di Kelurahan Tegal Mangga pada periode 2007-2017 adalah 0,9%. Jika angka 0,9% terus bertahan, maka jumlah penduduk di Kelurahan Tegal Mangga akan menj...

2

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia