Iklan

Pertanyaan

Jika logam zink dililitkan pada besi, besi terhindar dari karat. Jika yang dililitkan logam timah, besi tetap berkarat. Mengapa demikian?

Jika logam zink dililitkan pada besi, besi terhindar dari karat. Jika yang dililitkan logam timah, besi tetap berkarat. Mengapa demikian?  

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

02

:

04

:

31

:

05

Klaim

Iklan

I. Solichah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

besi yang dililitkan oleh zink tidak berkarat karena nilai potensial reduksi zink lebih kecil dari besi sehingga yang akan teroksidasi adalah zink, bukan besi.Namun pada timah, perlindungan ini tidak dapat berlangsung karena nilai potensial reduksi timah lebih besar dari besi.

besi yang dililitkan oleh zink tidak berkarat karena nilai potensial reduksi zink lebih kecil dari besi sehingga yang akan teroksidasi adalah zink, bukan besi. Namun pada timah, perlindungan ini tidak dapat berlangsung karena nilai potensial reduksi timah lebih besar dari besi.

Pembahasan

Proses perkaratan adalah reaksi oksidasi pada besi. Besi yang dililitkan oleh logam zink akan terhindar dari karat, sedangkan jika dililitkan oleh timah akan tetap berkarat. Hal ini karena nilai potensial reduksi zink lebih kecil dari besi sehingga yang akan teroksidasi adalah zink, bukan besi. Logam dengan potensial reduksi yang lebih kecil berarti lebih mudah mengalami oksidasi, sedangkan logam dengan potensial reduksi lebih tinggi lebih sulit mengalami oksidasi. Untuk dapat menentukan logam mana yang memiliki potensial reduksi lebih tinggi atau lebih rendah, kita dapat melihat dari deret volta. Li K Ba Ca Na Mg Mg Al Mn Zn Cr Fe Cd Co Ni Sn Pb (H) Cu Hg Ag Pt Au (semakin ke kanan semakin sulit teroksidasi atau semakin mudah tereduksi) Metode perlindungan besi oleh zink ini disebut dengan perlindungan katodik atau spesifik untuk zink disebut galvanisasi. Adapun logam timah memiliki nilai potensial reduksi lebih besar dari besi sehingga besi akan lebih mudah teroksidasi daripada timah oleh karena itu timahtidak dapat melindungi besi dari korosi. Jadi, besi yang dililitkan oleh zink tidak berkarat karena nilai potensial reduksi zink lebih kecil dari besi sehingga yang akan teroksidasi adalah zink, bukan besi.Namun pada timah, perlindungan ini tidak dapat berlangsung karena nilai potensial reduksi timah lebih besar dari besi.

Proses perkaratan adalah reaksi oksidasi pada besi. Besi yang dililitkan oleh logam zink akan terhindar dari karat, sedangkan jika dililitkan oleh timah akan tetap berkarat. Hal ini karena nilai potensial reduksi zink lebih kecil dari besi sehingga yang akan teroksidasi adalah zink, bukan besi.

Logam dengan potensial reduksi yang lebih kecil berarti lebih mudah mengalami oksidasi, sedangkan logam dengan potensial reduksi lebih tinggi lebih sulit mengalami oksidasi. Untuk dapat menentukan logam mana yang memiliki potensial reduksi lebih tinggi atau lebih rendah, kita dapat melihat dari deret volta.

Li K Ba Ca Na Mg Mg Al Mn Zn Cr Fe Cd Co Ni Sn Pb (H) Cu Hg Ag Pt Au
(semakin ke kanan semakin sulit teroksidasi atau semakin mudah tereduksi)

Metode perlindungan besi oleh zink ini disebut dengan perlindungan katodik atau spesifik untuk zink disebut galvanisasi. Adapun logam timah memiliki nilai potensial reduksi lebih besar dari besi sehingga besi akan lebih mudah teroksidasi daripada timah oleh karena itu timah tidak dapat melindungi besi dari korosi.


Jadi, besi yang dililitkan oleh zink tidak berkarat karena nilai potensial reduksi zink lebih kecil dari besi sehingga yang akan teroksidasi adalah zink, bukan besi. Namun pada timah, perlindungan ini tidak dapat berlangsung karena nilai potensial reduksi timah lebih besar dari besi.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

20

Iklan

Pertanyaan serupa

Hubungan yang tepat antara benda yang dapat mengalami korosi dan cara pencegahannya adalah ....

5

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia