Ingat pada segitiga yang memiliki panjang sisi a,b dan
.

Maka Keliling segitiga bisa kita dapatkan dengan menjumlahkan semua sisinya, atau dengan rumus
K=a+b+c.
Sehingga, pada segitiga jika diketahui K=50 m.
Ingat bahwa 1 m=100 cm, jadi 50 m=50×100=5.000 cm
Jadi, jika diketahui, a=170 cm, b=180 cm, maka
dapat dicari dengan.
K5.0005.000c+300cc======a+b+c170+130+c300 +c5.0005.000−3004.700
Dengan demikian, didapat panjang sisi
adalah 4.700 cm.
Namun Ingat, jika a,b, dan c adalah panjang sebuah garis, dengan
garis terpanjang. maka syarat sebuah segitiga adalah c<a+b.
Karena diketahui a=170 cm, b=180 cm, dan c=4.700, ini mengakibatkan 4.700>170+180. maka tidak dapat dibuat segitiga.
Jadi,
Diasumsikan keliling segitiga adalah K=5 m. Maka
Ingat bahwa 1 m=100 cm, jadi 5 m=5×100=500 cm,
Jadi, jika diketahui, a=170 cm, b=180 cm, maka
dapat dicari dengan.
K500500c+300cc======a+b+c170+130+c300 +c500500−300200
Karena c<a+b, maka a,b,c dapat dibuat segitiga.
Dengan demikian, didapat panjang sisi
adalah 200 cm.