Iklan

Pertanyaan

Jika kelembaban menunjukkan jumlah kandungan uap air di udara, kelembaban mutlak menunjukkan ...

Jika kelembaban menunjukkan jumlah kandungan uap air di udara, kelembaban mutlak menunjukkan ...

  1. uap air yang terkandung dalam awanspace 

  2. uap air yang jatuh sebagai titik-titik hujanspace 

  3. uap air yang menguap kembali ke atmosferspace 

  4. kemampuan udara untuk mengandung uap airspace 

  5. jumlah uap air di udara dibandingkan dengan kemampuannya mengandung uap airspace 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

03

:

48

:

14

Klaim

Iklan

A. Bryando

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Siliwangi

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.space 

Pembahasan

Kelembapan udara adalah kandungan uap air yang ada di udara. Kelembapan udara terdiri atas beberapa jenis, salah satunya adalah kelembapan mutlak atau absolut. Kelembapan mutlak atau absolut menunjukkan kemampuan suatu massa udara untuk mengandung uap air. Kelembapan mutlak dinyatakan dengan banyaknya uap air dalam satuan gram per meter kubik di udara. Alat untuk mengukur kelembapan disebut higrometer. Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Kelembapan udara adalah kandungan uap air yang ada di udara. Kelembapan udara terdiri atas beberapa jenis, salah satunya adalah kelembapan mutlak atau absolut. Kelembapan mutlak atau absolut menunjukkan kemampuan suatu massa udara untuk mengandung uap air. Kelembapan mutlak dinyatakan dengan banyaknya uap air dalam satuan gram per meter kubik di udara. Alat untuk mengukur kelembapan disebut higrometer.

Jadi, jawaban yang tepat adalah D.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Soal terdiri atas 3 bagian, yaitu PERNYATAAN; kata SEBAB; dan ALASAN yang disusun berurutan. Awan cumulonimbus dapat menimbulkan hujan besar dengan kilat dan guntur. SEBAB Awan cumulonimbus b...

6

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia