Iklan

Pertanyaan

Jepang mulai berkuasa di Indonesia setelah disepakati perjanjian ...

Jepang mulai berkuasa di Indonesia setelah disepakati perjanjian ...

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

05

:

35

:

01

Klaim

Iklan

A. Jasmine

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

Jepang mulai berkuasa di Indonesia setelah disepakati perjanjianKalijatipada tanggal 8 Maret 1942.

 Jepang mulai berkuasa di Indonesia setelah disepakati perjanjian Kalijati pada tanggal 8 Maret 1942.undefined

Pembahasan

Setelah Jepang berhasil mengebom Pearl Harbor, Jepang berusaha mencari dukungan dari negara-negara di Asia, terutama Asia Tenggara. Hal ini dilakukan Jepang dalam rangka mempersiapkan serangan balasan yang akan dilakukan pihak AS yang tergabung dalam blok Sekutu. Jepang pertama kali mendarat di Tarakan, Kalimantan Timur kemudian Jepang berhasil mendarat di Pulau Jawa, tepatnya di Teluk Banten pada tanggal 1 Maret 1942, kemudian juga di Kragan (Jawa Timur), dan di Eretan (Jawa Barat),empat hari kemudian kota Batavia jatuh ke tangan Jepang, tepatnya pada tanggal 5 Maret 1942. Setelah Jepang berhasil menguasai beberapa wilayah tersebut, akhirnya tanggal 8 Maret 1942 Belanda secara resmi menyerah kepada Jepang. Penyerahan kekuasaan kepada Jepang oleh Sekutu dilakukan pada tanggal 8 Maret 1942 melalui sebuah upacara di Kalijati, Subang, Jawa Barat. Gubernur Jenderal Tjardaan Starkenborgh dan Jenderal Ter Poorten menjadi wakil Sekutu dalam upacara tersebut, kemudian Jenderal Hitoshi Imamura menjadi wakil dari Jepang. Dengan berakhirnya upacara penyerahan tersebut, secara otomatis kemudian Indonesia berada di bawah jajahan Jepang. Dengan demikian,Jepang mulai berkuasa di Indonesia setelah disepakati perjanjianKalijatipada tanggal 8 Maret 1942.

Setelah Jepang berhasil mengebom Pearl Harbor, Jepang berusaha mencari dukungan dari negara-negara di Asia, terutama Asia Tenggara. Hal ini dilakukan Jepang dalam rangka mempersiapkan serangan balasan yang akan dilakukan pihak AS yang tergabung dalam blok Sekutu. Jepang pertama kali mendarat di Tarakan, Kalimantan Timur kemudian Jepang berhasil mendarat di Pulau Jawa, tepatnya di Teluk Banten pada tanggal 1 Maret 1942, kemudian juga di Kragan (Jawa Timur), dan di Eretan (Jawa Barat), empat hari kemudian kota Batavia jatuh ke tangan Jepang, tepatnya pada tanggal 5 Maret 1942.

Setelah Jepang berhasil menguasai beberapa wilayah tersebut, akhirnya tanggal 8 Maret 1942 Belanda secara resmi menyerah kepada Jepang. Penyerahan kekuasaan kepada Jepang oleh Sekutu dilakukan pada tanggal 8 Maret 1942 melalui sebuah upacara di Kalijati, Subang, Jawa Barat. Gubernur Jenderal Tjardaan Starkenborgh dan Jenderal Ter Poorten menjadi wakil Sekutu dalam upacara tersebut, kemudian Jenderal Hitoshi Imamura menjadi wakil dari Jepang. Dengan berakhirnya upacara penyerahan tersebut, secara otomatis kemudian Indonesia berada di bawah jajahan Jepang.undefined

Dengan demikian, Jepang mulai berkuasa di Indonesia setelah disepakati perjanjian Kalijati pada tanggal 8 Maret 1942.undefined

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Dampak dari kemenangan Jepang di beberapa front Perang Asia Pasifik bagi kolonialisme Belanda di Indonesia adalah ….

427

3.7

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia