Iklan

Pertanyaan

Jepang kaya akan sumber daya perikanan. Ikan merupakan sumber utama protein bagi penduduk negara Jepang. Sumber dayaperikanan menjadisalah satu sektor yang mendukung perekonomian Jepang menjadi negara maju. Faktor alam yang menyebabkan Jepang kaya akan sumber daya perikanan adalah ....

Jepang kaya akan sumber daya perikanan. Ikan merupakan sumber utama protein bagi penduduk negara Jepang. Sumber daya perikanan menjadi salah satu sektor yang mendukung perekonomian Jepang menjadi negara maju. Faktor alam yang menyebabkan Jepang kaya akan sumber daya perikanan adalah ....space 

  1. pengaruh pertemuan arus dingin Oyashio dengan arus panas Kuroshioundefined 

  2. adanya teluk-teluk yang dapat dijadikan sebagai habitat alami bagi ikanundefined 

  3. dijumpai beragam jenis ikan laut dan hasil laut lainnya seperti rumput lautundefined 

  4. Jepang memiliki dua iklim dan empat musim yang menunjang kehidupan ikanundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

15

:

17

:

41

Klaim

Iklan

Q. Qismaraga

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah A.

pilihan jawaban yang tepat adalah A.

Pembahasan

Jepang merupakan negara kepulauan yang dikelilingi oleh laut. Di wilayah laut sebelah timur pesisir Jepang terjadi pertemuan dua arus laut, yaitu arus dingin Oyashio dari Kutub Utara dan arus panas Kuroshio dari arah khatulistiwa. Pertemuan kedua arus tersebut menciptakan perairan yang hangat. Air laut yang hangat ini merupakan habitat yang paling sesuai untuk kehidupan plankton. Keberadaan plankton yang melimpah menyebabkan ikan kecil dan hewan laut lain pemakan planktonjuga melimpah. Kondisi ini menyebabkan melimpahnya potensi beragam biota laut di perairan tersebut. Jadi, pilihan jawaban yang tepat adalah A.

Jepang merupakan negara kepulauan yang dikelilingi oleh laut. Di wilayah laut sebelah timur pesisir Jepang terjadi pertemuan dua arus laut, yaitu arus dingin Oyashio dari Kutub Utara dan arus panas Kuroshio dari arah khatulistiwa. Pertemuan kedua arus tersebut menciptakan perairan yang hangat. Air laut yang hangat ini merupakan habitat yang paling sesuai untuk kehidupan plankton. Keberadaan plankton yang melimpah menyebabkan ikan kecil dan hewan laut lain pemakan plankton juga melimpah. Kondisi ini menyebabkan melimpahnya potensi beragam biota laut di perairan tersebut.space 

Jadi, pilihan jawaban yang tepat adalah A.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

8

Nadiah Nesa Patricia

Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Jepang merupakan negara yang sangat kaya akan sumber daya hasil lautnya. Faktor utama yang menyebabkan hal tersebut adalah ….

2

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia