Iklan

Pertanyaan

Jenis spesies hewan di Indonesia yang jumlahnya mencapai 25% dari jenis spesies yang ada di dunia adalah ....

Jenis spesies hewan di Indonesia yang jumlahnya mencapai 25% dari jenis spesies yang ada di dunia adalah ....

  1. ikan

  2. unggas

  3. burung

  4. mamalia

  5. reptilia

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

00

:

51

:

35

Iklan

H. Argi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jenis spesies hewan di Indonesia yang jumlahnya mencapai 25% dari jenis spesies yang ada di dunia adalah ikan.

jenis spesies hewan di Indonesia yang jumlahnya mencapai 25% dari jenis spesies yang ada di dunia adalah ikan.

Pembahasan

Wilayah Indonesia yang 70% lebih merupakan kawasan perairan memberikan kekayaan berupa jenis ikan yang melimpah. Jumlah spesies ikan di Indonesia mencapai 2.500 jenis dari 20.000 total keseluruhan dunia. Oleh karena itu pemerintah Indonesia mencanangkan program indonesia sebagai poros maritim salah satunya dengan pemanfaatan sumber daya laut seperti ikan. Jadi, jenis spesies hewan di Indonesia yang jumlahnya mencapai 25% dari jenis spesies yang ada di dunia adalah ikan.

Wilayah Indonesia yang 70% lebih merupakan kawasan perairan memberikan kekayaan berupa jenis ikan yang melimpah. Jumlah spesies ikan di Indonesia mencapai 2.500 jenis dari 20.000 total keseluruhan dunia. Oleh karena itu pemerintah Indonesia mencanangkan program indonesia sebagai poros maritim salah satunya dengan pemanfaatan sumber daya laut seperti ikan.undefined

Jadi, jenis spesies hewan di Indonesia yang jumlahnya mencapai 25% dari jenis spesies yang ada di dunia adalah ikan.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!