Iklan

Pertanyaan

Jenis peta: Peta Topografi; Peta Tata Guna Lahan; Peta Iklim Informasi keruangan yang diperoleh dari peta tersebut adalah …..

Jenis peta:

  • Peta Topografi;
  • Peta Tata Guna Lahan;
  • Peta Iklim

Informasi keruangan yang diperoleh dari peta tersebut adalah …..

  1. Ketinggian tempat, pemukiman, dan curah hujan

  2. Jaringan jalan, jarak antar kota, dan vegetasi

  3. Luas wilayah, arah, dan curah hujan

  4. Ketinggian, curah hujan, dan vegetasi

  5. Jenis tanah, angin, dan curah hujan

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

09

:

54

:

12

Iklan

F. Nur

F. Nur

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Jenis peta yang tersaji: Peta topografi: menyajikan informasi tentang keberadaan, lokasi dan jarak, seperti lokasi penduduk, rute perjalanana dan komunikasi. Peta topografi juga menampilkan variasi daerah, ketinggian kontur dan tingkat tutupan vegetasi Peta Tata guna lahan: menyajikan daerah-daerah yang digunakan untuk peruntukan tertentu, misalakna pertanian, perkebunan, pemukiman dan pusat pemerintahan. Peta Iklim: menyajikan informasi tentang persebaran iklim, curah hujan, kondisi angin atau badai. Berdasarkan penjelasan tersebut maka jawaban yang tepat adalah ketinggian tempat, pemukiman dan curah hujan

Jenis peta yang tersaji:

  • Peta topografi: menyajikan informasi tentang keberadaan, lokasi dan jarak, seperti lokasi penduduk, rute perjalanana dan komunikasi. Peta topografi juga menampilkan variasi daerah, ketinggian kontur dan tingkat tutupan vegetasi
  • Peta Tata guna lahan: menyajikan daerah-daerah yang digunakan untuk peruntukan tertentu, misalakna pertanian, perkebunan, pemukiman dan pusat pemerintahan.
  • Peta Iklim: menyajikan informasi tentang persebaran iklim, curah hujan, kondisi angin atau badai.

Berdasarkan penjelasan tersebut maka jawaban yang tepat adalah ketinggian tempat, pemukiman dan curah hujan

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

16

Iklan

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu