Iklan

Pertanyaan

Jenis manusia Homo Sapiens terbagi menjadi tiga subspecies (ras). Bedakan ciri-ciri ras manusia Homo Sapiens !

Jenis manusia Homo Sapiens terbagi menjadi tiga subspecies (ras). Bedakan ciri-ciri ras manusia Homo Sapiens !

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

06

:

50

:

58

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

perbedaan antara jtiga jenis ras Homo sapiens terletak pada ciri fisiknya, dimulai dari bentuk kepala hingga volume otak.

perbedaan antara jtiga jenis ras Homo sapiens terletak pada ciri fisiknya, dimulai dari bentuk kepala hingga volume otak.

Pembahasan

Pembahasan
lock

Diketahui bahwa Homo Sapiens berasal dari dua kata dalam Bahasa Latin "Homo" berarti manusia dan "Sapiens" berarti bijaksana atau cerdas, sehingga Homo Sapiens dapat diartikan sebagai"manusia cerdas". Homo sapiens melahirkan beberapa jenis ras diantaranya yakni Homo wajakensis, Homo floresiensis dan Homo soloensis. Berikut ini adalah perbedaannya. Homo wajakensis : ditemukan oleh van Rietchoten (1889) dan Eugene Dubois (1890) di Jawa Timur. Homo wajakensis memiliki ciri fisik sebagai berikut. Memiliki tubuh tinggi sekitar 173 cm. Volume otak yang besar 1630 cc. Memiliki muka datar dan lebar. Memiliki dahi yang agak miring dan diatas matanya terdapat busur kening nyata. Memiliki rahang yang besar dengan gigi yang besar. Homo floresiensis :ditemukan oleh Th. Verhoeven (1950) dan Peter Brown, Mike J. Morwood bersama Tim pusat Arkeologi Nasional pada tahun 2003 di Flores. Homo floresiensis memiliki ciri fisik sebagai berikut. Memiliki tengkorak yang panjang dan rendah dan berukuran kecil. Volume otak yang kecil 380 cc. Tinggi badan sekitar 106 cm. Homo soloensis : ditemukan oleh Ter Haar, Oppenoorth, dan G.H.R. Koenigswald pada tahun 1931-1933 di Desa Ngandong, Jawa Timur. Homo soloensis memiliki ciri ciri fisik sebagai berikut. Rangka tengkorak berbentuk lonjong, tebal, dan masif. Memiliki rongga mata yang sangat panjang dan hidung yang lebar. Gigi geraham besar dengan rahang yang kuat. Volume otak berkisar 1000-1300 cc. Memiliki Tinggi badan mulai 165 sampai 180 cm. Dengan demikian, perbedaan antara jtiga jenis ras Homo sapiens terletak pada ciri fisiknya, dimulai dari bentuk kepala hingga volume otak.

Diketahui bahwa Homo Sapiens berasal dari dua kata dalam Bahasa Latin "Homo" berarti manusia dan "Sapiens" berarti bijaksana atau cerdas, sehingga Homo Sapiens dapat diartikan sebagai "manusia cerdas". Homo sapiens melahirkan beberapa jenis ras diantaranya yakni Homo wajakensis, Homo floresiensis dan Homo soloensis. Berikut ini adalah perbedaannya.

  • Homo wajakensis : ditemukan oleh van Rietchoten (1889) dan Eugene Dubois (1890) di Jawa Timur. Homo wajakensis memiliki ciri fisik sebagai berikut.
  1. Memiliki tubuh tinggi sekitar 173 cm.
  2. Volume otak yang besar 1630 cc.
  3. Memiliki muka datar dan lebar.
  4. Memiliki dahi yang agak miring dan diatas matanya terdapat busur kening nyata.
  5. Memiliki rahang yang besar dengan gigi yang besar.
  • Homo floresiensis :ditemukan oleh Th. Verhoeven (1950) dan Peter Brown, Mike J. Morwood bersama Tim pusat Arkeologi Nasional pada tahun 2003 di Flores. Homo floresiensis memiliki ciri fisik sebagai berikut.
  1. Memiliki tengkorak yang panjang dan rendah dan berukuran kecil.
  2. Volume otak yang kecil 380 cc.
  3. Tinggi badan sekitar 106 cm.
  • Homo soloensis : ditemukan oleh Ter Haar, Oppenoorth, dan G.H.R. Koenigswald pada tahun 1931-1933 di Desa Ngandong, Jawa Timur. Homo soloensis memiliki ciri ciri fisik sebagai berikut.
  1. Rangka tengkorak berbentuk lonjong, tebal, dan masif.
  2. Memiliki rongga mata yang sangat panjang dan hidung yang lebar.
  3. Gigi geraham besar dengan rahang yang kuat.
  4. Volume otak berkisar 1000-1300 cc.
  5. Memiliki Tinggi badan mulai 165 sampai 180 cm.

Dengan demikian, perbedaan antara jtiga jenis ras Homo sapiens terletak pada ciri fisiknya, dimulai dari bentuk kepala hingga volume otak.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

21

Yosefa Citra Kartika

Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan informasi berikut. Tubuhnya kerdil. Diperkirakan hidup sekitar 30.000-18.000 tahun yang lalu. Memiliki tinggi tubuh sekitar 1 m dan ukuran tengkorak seperti anak kecil. Ber...

4

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia