Iklan

Pertanyaan

Jenis front yang terbentuk ketika terjadi pertemuan massa udara dingin dan massa udara panas bertemu dan saling mendorong satu sama lain, tapi tidak cukup kuat untuk memindahkan yang lainnya sehingga posisinya tetap adalah ….

Jenis front yang terbentuk ketika terjadi pertemuan massa udara dingin dan massa udara panas bertemu dan saling mendorong satu sama lain, tapi tidak cukup kuat untuk memindahkan yang lainnya sehingga posisinya tetap adalah ….space 

  1. front dinginspace 

  2. front panasspace 

  3. front tropisspace 

  4. front tertutupspace 

  5. front stasionerspace 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

03

:

13

:

39

Klaim

Iklan

A. Nurina

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah E.

jawaban yang tepat adalah E.

Pembahasan

Ada beberapa jenis front yang ada di dunia. Salah satunya adalah front stasioner yang terbentuk saat dua massa udara bertemu, tapi tidak ada yang cukup kuat untuk memindahkan yang lainnya . Kemudian, angin yang bergerak secara paralel menyebabkan bidang front tidak bergerak. Namun, jika arah angin berubah, maka bidang front bisa bergerak kembali menjadi front dingin atau hangat, atau bahkan terpecah. Perhatikan gambar front stasioner berikut ini: Sumber: https://scied.ucar.edu/learning-zone/how-weather-works/weather-fronts diakses tanggal 23 Mei 2021 Pada sekitar bidang front stasioner, sering terjadi perubahan suhu udara dan kondisi angin di kedua sisi yang berlawanan tersebut. Pada bidang front stasioner, cuacanya sering berawan, hujan, atau bahkan bersalju. Jadi, jawaban yang tepat adalah E.

Ada beberapa jenis front yang ada di dunia. Salah satunya adalah front stasioner yang terbentuk saat dua massa udara bertemu, tapi tidak ada yang cukup kuat untuk memindahkan yang lainnya. Kemudian, angin yang bergerak secara paralel menyebabkan bidang front tidak bergerak. Namun, jika arah angin berubah, maka bidang front bisa bergerak kembali menjadi front dingin atau hangat, atau bahkan terpecah.

Perhatikan gambar front stasioner berikut ini:

Sumber:  diakses tanggal 23 Mei 2021

Pada sekitar bidang front stasioner, sering terjadi perubahan suhu udara dan kondisi angin di kedua sisi yang berlawanan tersebut. Pada bidang front stasioner, cuacanya sering berawan, hujan, atau bahkan bersalju.space 

Jadi, jawaban yang tepat adalah E.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Dampak dari adanya pertemuan massa udara dengan suhu berbeda pada bidang front adalah ….

4

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia