Iklan

Pertanyaan

Jelaskanlah perbedaan kompetisi intraspesifik dengan kompetisi interspesifik beserta dengan contoh!

Jelaskanlah perbedaan kompetisi intraspesifik dengan kompetisi interspesifik beserta dengan contoh!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

22

:

53

:

44

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pembahasan
lock

Kompetisi adalah hubungan antara makhluk hidup dalam satu ekosistem di saat makhluk hidup yang satu dengan makhluk hidup yang lain saling bersaing untuk mendapatkan makanannya. Persaingan ini disebabkan makhluk hidup tersebut mempunyai kesamaan bahan makanannya. Kompetisi intraspesifik adalah persaingan antara individu dengan spesies yang sama . Contoh sesama kambing jantan berkelahi memperebutkan pasangan kawinnya. Kompetisi interspesifik adalah persaingan antarindividu dengan spesies beda . Contohnya tanaman jagung dan rumput yang sama-sama tumbuh di ladang.

Kompetisi adalah hubungan antara makhluk hidup dalam satu ekosistem di saat makhluk hidup yang satu dengan makhluk hidup yang lain saling bersaing untuk mendapatkan makanannya. Persaingan ini disebabkan makhluk hidup tersebut mempunyai kesamaan bahan makanannya. Kompetisi intraspesifik adalah persaingan antara individu dengan spesies yang sama. Contoh sesama kambing jantan berkelahi memperebutkan pasangan kawinnya. Kompetisi interspesifik adalah persaingan antarindividu dengan spesies beda. Contohnya tanaman jagung dan rumput yang sama-sama tumbuh di ladang.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

15

Afifah Putri

Jawaban tidak sesuai

Rojobuwono

Ini yang aku cari!

Asyarah Maharani

Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan skema interaksi di suatu ekosistem berikut! Tipe interaksi antara X dan Y adalah ....

12

4.7

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia