Iklan

Iklan

Pertanyaan

Jelaskan yang dimaksud dengan norma sosial!

Jelaskan yang dimaksud dengan norma sosial!space space

Iklan

W. Wahyuningsih

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

Jawaban terverifikasi

Jawaban

dapat dikatakan bahwa norma sosial adalah kebiasaan umum atau aturan yang menjadi pedoman perilaku yang sudah ada dalam suatu kelompok masyarakat dan memiliki batasan wilayah tertentu. Batas norma sosial adalah perilaku yang pantas bagi suatu kelompok masyarakat, sehingga juga dapat disebut sebagai kaidah sosial atau peraturan sosial.

dapat dikatakan bahwa norma sosial adalah kebiasaan umum atau aturan yang menjadi pedoman perilaku yang sudah ada dalam suatu kelompok masyarakat dan memiliki batasan wilayah tertentu. Batas norma sosial adalah perilaku yang pantas bagi suatu kelompok masyarakat, sehingga juga dapat disebut sebagai kaidah sosial atau peraturan sosial.space space space    

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Menurut John J. Macionis norma merupakan suatu aturan serta harapan masyarakat yang memandu semua perilaku anggota masyarakat. Sedangkan menurut Antony Giddens norma merupakan prinsip/aturan yang jelas , nyata serta konkret yang harus diperhatikan oleh tiap-tiap masyarakat. Sehingga dapat dikatakan bahwa norma sosial adalah kebiasaan umum atau aturan yang menjadi pedoman perilaku yang sudah ada dalam suatu kelompok masyarakat dan memiliki batasan wilayah tertentu. Batas norma sosial adalah perilaku yang pantas bagi suatu kelompok masyarakat, sehingga juga dapat disebut sebagai kaidah sosial atau peraturan sosial.

Menurut John J. Macionis norma merupakan suatu aturan serta harapan masyarakat yang memandu semua perilaku anggota masyarakat. Sedangkan menurut Antony Giddens norma merupakan prinsip/aturan yang jelas, nyata serta konkret yang harus diperhatikan oleh tiap-tiap masyarakat. Sehingga dapat dikatakan bahwa norma sosial adalah kebiasaan umum atau aturan yang menjadi pedoman perilaku yang sudah ada dalam suatu kelompok masyarakat dan memiliki batasan wilayah tertentu. Batas norma sosial adalah perilaku yang pantas bagi suatu kelompok masyarakat, sehingga juga dapat disebut sebagai kaidah sosial atau peraturan sosial.space space space    

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

5

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Pernyataan berikut yang menunjukkan definisi norma sosial adalah ….

4

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia