Iklan

Pertanyaan

Jelaskan tiga kelainan pada tulang dan sendi akibat gangguan mekanis!

Jelaskan tiga kelainan pada tulang dan sendi akibat gangguan mekanis! 

  1. .... 

  2. .... 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

13

:

44

:

30

Klaim

Iklan

T. TA.KakRivani

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pembahasan
lock

Gangguan mekanis pada tulang dan sendidapat terjadi akibat jatuh atau benturan dengan benda keras (pukulan). Gangguan ini dapat menyebabkan hal-hal berikut. Fisura tulang merupakan keretakan tulangyang disebabkan oleh cedera tunggal hebat atau oleh cedera terus menerus yang cukup lama. Fisura dapat diperbaiki karena periosteum akan membentuk kalus (sambungan). Frakturtulang merupakan kondisi ketika tulang mengalami keretakan atau patah sama sekali karena memperoleh tekanan berlebih atau karena telah mengalami kelemahan sehingga mudah rapuh. Dislokasi sendi merupakan kondisi dengan tulang yang membentuk persendian bergeser dari posisi normalnya. Pergeseran ini dapat terjadi ketika sendi menerima tekanan yang sangat kuat, misalnya saat mengalami cedera.

Gangguan mekanis pada tulang dan sendi dapat terjadi akibat jatuh atau benturan dengan benda keras (pukulan). Gangguan ini dapat menyebabkan hal-hal berikut.

  1. Fisura tulang merupakan keretakan tulang yang disebabkan oleh cedera tunggal hebat atau oleh cedera terus menerus yang cukup lama. Fisura dapat diperbaiki karena periosteum akan membentuk kalus (sambungan).
  2. Fraktur tulang merupakan kondisi ketika tulang mengalami keretakan atau patah sama sekali karena memperoleh tekanan berlebih atau karena telah mengalami kelemahan sehingga mudah rapuh.
  3. Dislokasi sendi merupakan kondisi dengan tulang yang membentuk persendian bergeser dari posisi normalnya. Pergeseran ini dapat terjadi ketika sendi menerima tekanan yang sangat kuat, misalnya saat mengalami cedera.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Nayla Afifah N

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari! Mudah dimengerti Bantu banget Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Pernyataan yang tepat mengenai dislokasi sendi adalah ….

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia