Iklan

Pertanyaan

Jelaskan terbentuknya fenomena smog fotokimia dan dampak negatif yang ditimbulkan!

Jelaskan terbentuknya fenomena smog fotokimia dan dampak negatif yang ditimbulkan!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

11

:

01

:

11

Klaim

Iklan

B. Rohmawati

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

Jawaban terverifikasi

Jawaban

fenomena smog fotokimia berbahaya karena berdampak negatif pada kesehatan.

fenomena smog fotokimia berbahaya karena berdampak negatif pada kesehatan.

Pembahasan

Smog adalah kondisi berkabut yang dihasilkan oleh kombinasi asap dan kabut. Asap kabut fotokimia terbentuk oleh reaksi kimia yang digerakkan oleh energi dari matahari. Pada hari-hari cerah yang panas,sewaktu pagi di kota besar, pemantau udara merekam peningkatan konsentrasi senyawa organik yang mudah menguap dan oksida nitrogen. Secara ringkas proses terbentuknya smog yaitu adanya rekasi antara nitrogen monoksida dengan senyawa organik volatil di udara yang dikatalisis oleh sinar uv dari matahari sehingga membentuk nitrogen dioksida yang bewarna coklat danozon troposfer. Ozon troposfer kemudian akan bereaksi dengan senyawaan organik volatil dan membentuk nitrogen dioksida kembali. Nitrogen dioksida merupakan gas bewarna coklat. gas ini kemudian akan tercampur dengan partikulat yang ada di udara sehingga akan membentuk kabut asap ( smog ). Asap kabut atau smog berpengaruh terhadap kesehatan. Saat ozon berada dekat permukaan bumi yang disebut troposfer, gas ini dapat membahayakan kesehatan kita. Paparan ozon dapat menyebabkan serangan asma, radang paru-paru dan penyakit pernapasan lainnya. Tingginya kadar polusi ozon menyebabkan ketidaknyamanan bagi orang-orang dengan asma atau penyakit paru-paru lainnya. Ozon dapat merusak jaringan paru-paru bahkan pada orang sehat. Selain itu juga membuat mata kita gatal, luka bakar dan berair. Jadi, fenomena smog fotokimia berbahaya karena berdampak negatif pada kesehatan.

Smog adalah kondisi berkabut yang dihasilkan oleh kombinasi asap dan kabut. Asap kabut fotokimia terbentuk oleh reaksi kimia yang digerakkan oleh energi dari matahari. Pada hari-hari cerah yang panas, sewaktu pagi di kota besar, pemantau udara merekam peningkatan konsentrasi senyawa organik yang mudah menguap dan oksida nitrogen.

Secara ringkas proses terbentuknya smog yaitu adanya rekasi antara nitrogen monoksida dengan senyawa organik volatil di udara yang dikatalisis oleh sinar uv dari matahari sehingga membentuk nitrogen dioksida yang bewarna coklat dan ozon troposfer. Ozon  troposfer kemudian akan bereaksi dengan senyawaan organik volatil dan membentuk nitrogen dioksida kembali. Nitrogen dioksida merupakan gas bewarna coklat. gas ini kemudian akan tercampur dengan partikulat yang ada di udara sehingga akan membentuk kabut asap (smog).

Asap kabut atau smog berpengaruh terhadap kesehatan. Saat ozon berada dekat permukaan bumi yang disebut troposfer, gas ini dapat membahayakan kesehatan kita. Paparan ozon dapat menyebabkan serangan asma, radang paru-paru dan penyakit pernapasan lainnya. Tingginya kadar polusi ozon menyebabkan ketidaknyamanan bagi orang-orang dengan asma atau penyakit paru-paru lainnya. Ozon dapat merusak jaringan paru-paru bahkan pada orang sehat. Selain itu juga membuat mata kita gatal, luka bakar dan berair.

Jadi, fenomena smog fotokimia berbahaya karena berdampak negatif pada kesehatan.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

71

Indira D Novela

Makasih ❤️ Pembahasan lengkap banget Bantu banget Ini yang aku cari! Mudah dimengerti

Iklan

Pertanyaan serupa

Jelaskan dampak negatif yang dapat terjadi jika bahan bakar minyak digunakan secara berlebihan.

59

4.4

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia