Iklan

Pertanyaan

Jelaskan sistem kerja alat percobaan interferometer Michelson-Morley. Terangkan pula makna ketidaksamaan antara hasil yang mereka peroleh dan hipotesis semula.

Jelaskan sistem kerja alat percobaan interferometer Michelson-Morley. Terangkan pula makna ketidaksamaan antara hasil yang mereka peroleh dan hipotesis semula. 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

20

:

43

:

45

Klaim

Iklan

A. Ghifari

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Percobaan Michelson-Morley sebenarnya bertujuan membuktikan keberadaan eter. Dalam percobaan ini, seberkas cahaya monokromatik (satu warna) dipisahkan menjadi dua berkas yang dibuat dengan melewati dua lintasan yang berbeda dan kemudian dipadukan kembali. Karena adanya perbedaan panjang lintasan yang ditempuh kedua berkas, maka akan tercipta suatu pola interferensi (pola-pola cincin gelap-terang). Hipotesis semula berbunyi "Jagat raya dipenuhi oleh eter stationer yang tidak mempunyai wujud tetapi dapat menghantarkan perambatan gelombang". Namun, dalam percobaan Michelson-Morley tidak terdeteksi pergeseran dalam pola-pola frinji. Sejak saat itu percobaan ini telah diulang berulang kali oleh berbagai ilmuwan di bawah kondisi-kondisi yang berbeda, tetapi tetap tidak ada pergeseran frinji yang pernah diamati. Karena itu, disimpulkan bahwatak seorang pun dapat mendeteksi kecepatan gerak Bumi dengan mengacu pada eter. --- Mau lebih paham terkait materi ini? Coba latihan soal di Ruangguru yuk, GRATIS lho! Klik di sini.

Percobaan Michelson-Morley sebenarnya bertujuan membuktikan keberadaan eter. Dalam percobaan ini, seberkas cahaya monokromatik (satu warna) dipisahkan menjadi dua berkas yang dibuat dengan melewati dua lintasan yang berbeda dan kemudian dipadukan kembali. Karena adanya perbedaan panjang lintasan yang ditempuh kedua berkas, maka akan tercipta suatu pola interferensi (pola-pola cincin gelap-terang).

Hipotesis semula berbunyi "Jagat raya dipenuhi oleh eter stationer yang tidak mempunyai wujud tetapi dapat menghantarkan perambatan gelombang". Namun, dalam percobaan Michelson-Morley tidak terdeteksi pergeseran dalam pola-pola frinji. Sejak saat itu percobaan ini telah diulang berulang kali oleh berbagai ilmuwan di bawah kondisi-kondisi yang berbeda, tetapi tetap tidak ada pergeseran frinji yang pernah diamati. Karena itu, disimpulkan bahwa tak seorang pun dapat mendeteksi kecepatan gerak Bumi dengan mengacu pada eter.



---
Mau lebih paham terkait materi ini? Coba latihan soal di Ruangguru yuk, GRATIS lho! Klik di sini.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

27

Audrea haiqa aulia

Makasih ❤️ Bantu banget

Rahnia Agesti

Makasih ❤️

Anas

Mudah dimengerti Makasih ❤️

Najwa

Makasih ❤️

AHMAD

Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Percobaan Michelson dan Morley bertujuan membuktikan bahwa ....

109

4.8

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia