Iklan

Pertanyaan

Jelaskan siklus hidup landak laut!

Jelaskan siklus hidup landak laut!space

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

08

:

47

:

46

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pembahasan
lock

Landak laut atau dikenal juga dengan bulu babi merupakan kelompok hewan echinodermata kelas Echinoidea . Landak laut termasuk makhluk hidup yang memiliki alat kelamin terpisah. Ketika landak laut betina dan jantan melakukan kopulasi, maka sel telur dan sperma akan mengalami fertilisasi dan terbentuk zigot . Zigot mengalami pembelahan hingga terbentuk blastula . Blastula akan mengalami gastrulasi hingga terbentuk tahapan prisma dimana larva mulai mampu untuk makan. Selanjutnya, larva akan berkembang menjadi pluteus yang memiliki bentuk tubuh simetri radial. Pluteus akan bermetamorfosis menjadi landak laut muda hingga akhirnyaberkembang menjadi landak laut dewasa .

Landak laut atau dikenal juga dengan bulu babi merupakan kelompok hewan echinodermata kelas Echinoidea. Landak laut termasuk makhluk hidup yang memiliki alat kelamin terpisah. Ketika landak laut betina dan jantan melakukan kopulasi, maka sel telur dan sperma akan mengalami fertilisasi dan terbentuk zigot. Zigot mengalami pembelahan hingga terbentuk blastula. Blastula akan mengalami gastrulasi hingga terbentuk tahapan prisma dimana larva mulai mampu untuk makan. Selanjutnya, larva akan berkembang menjadi pluteus yang memiliki bentuk tubuh simetri radial. Pluteus akan bermetamorfosis menjadi landak laut muda hingga akhirnya berkembang menjadi landak laut dewasa.space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Saluran pencernaan Echinodermata sesudah mulut adalah ....

2

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia