Iklan

Pertanyaan

Jelaskan proses partenogenesis pada lebah madu!

Jelaskan proses partenogenesis pada lebah madu!space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

00

:

48

:

35

Iklan

A. Handoko

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

partenogenesis terjadi karena perkembangan telur lebah yang tidak dibuahi oleh sperma sehingga menjadi larva.

partenogenesis terjadi karena perkembangan telur lebah yang tidak dibuahi oleh sperma sehingga menjadi larva.space

Pembahasan

Perkembangbiakan aseksual pada lebah terjadi melalui proses partenogenesis . Partenogenesis adalah peristiwa perkembangansel kelamin betina menjadi individu baru tanpa melalui pembuahan. Pada lebah, partenogenesis akan menghasilkan lebah jantan. Telur dari ratu lebah akan berkembang secara alami menjadi larva tanpa bantuan pembuahan sperma merupakan proses partenogenesis pada lebah madu tersebut. Jadi, partenogenesis terjadi karena perkembangan telur lebah yang tidak dibuahi oleh sperma sehingga menjadi larva.

Perkembangbiakan aseksual pada lebah terjadi melalui proses partenogenesis. Partenogenesis adalah peristiwa perkembangan sel kelamin betina menjadi individu baru tanpa melalui pembuahan. Pada lebah, partenogenesis akan menghasilkan lebah jantan. Telur dari ratu lebah akan berkembang secara alami menjadi larva tanpa bantuan pembuahan sperma merupakan proses partenogenesis pada lebah madu tersebut.space 

Jadi, partenogenesis terjadi karena perkembangan telur lebah yang tidak dibuahi oleh sperma sehingga menjadi larva.space

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

19

Tika Restu Amalia

Makasih ❤️

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!