Iklan

Pertanyaan

Jelaskan prinsip-prinsip dalam bioteknologi!

Jelaskan prinsip-prinsip dalam bioteknologi! 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

13

:

03

:

03

Klaim

Iklan

A. Tri

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Surabaya

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Prinsip bioteknologi adalah penggunaan teknologi, melakukan rekayasa agen biologi, menghasilkan produk atau jasa, dan penggunaan makhluk hidup atau bagian-bagiannyaterutama mikroorganisme yang memiliki enzim. Mikroorganisme yang dimanfaatkan dalam bioteknologi padaumumnya berasal dari golongan jamur, bakteri, dan ganggang(alga). Pemanfaatan mikroorganisme dalam bioteknologi, antaralain untuk mengubah dan menghasilkan bahan makanan/minuman; memproduksi protein sel tunggal (PST), zat-zatorganik, enzim, vitamin, obat-obatan, dan energi; membasmihama tanaman; mengolah limbah; serta memisahkan logam daribijihnya.

Prinsip bioteknologi adalah penggunaan teknologi, melakukan rekayasa agen biologi, menghasilkan produk atau jasa, dan penggunaan makhluk hidup atau bagian-bagiannya terutama mikroorganisme yang memiliki enzim. Mikroorganisme yang dimanfaatkan dalam bioteknologi pada umumnya berasal dari golongan jamur, bakteri, dan ganggang (alga). Pemanfaatan mikroorganisme dalam bioteknologi, antara lain untuk mengubah dan menghasilkan bahan makanan/ minuman; memproduksi protein sel tunggal (PST), zat-zat organik, enzim, vitamin, obat-obatan, dan energi; membasmi hama tanaman; mengolah limbah; serta memisahkan logam dari bijihnya. 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

73

Elsi Mundiarni

Bantu banget

ELYEZER PRIYASISKI VIKARELDY OFFICIAL

Bantu banget Pembahasan lengkap banget Mudah dimengerti Ini yang aku cari! Makasih ❤️

fairuz shafa

tolong biar bisa gratis

Iklan

Pertanyaan serupa

Tuliskan ilmu-ilmu yang berperan dalam pengembangan bioteknologi !

25

3.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia