Iklan

Iklan

Pertanyaan

Jelaskan perbedaan tautan ( linkage ) dengan pindah silang ( crossing over ).

Jelaskan perbedaan tautan (linkage) dengan pindah silang (crossing over).

  1. horizontal ellipsis

  2. horizontal ellipsis

Iklan

T. TA.KakRivani

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

- Tautan (linkage) merupakan peristiwa dua gen atau lebih yang terletak pada kromosom yang sama dan tidak dapat memisah secara bebas (saling tertaut) saat pembentukan gamet. Tautan sering terjadi pada gen-gen berbeda tetapi letaknya berdekatan. Berdasarkan tempat terjadinya tautan terbagi menjadi dua, yaitu : Tautan Autosomal : tautan yang terjadi pada gen-gen yang terletak pada kromosom tubuh yang sama. Tautan seks : tautan yang terjadi pada gen-gen yang terletak pada kromosom seks yang sama. - Pindah Silang (crossing over) peristiwa pertukaran gen-gen pada suatu kromosom dengan gen-gen pada kromosom lainnya. Pindah silang terjadi saat profase pembelahan meiosis dan menyebabkan terjadinya rekombinan (RK).

- Tautan (linkage) merupakan peristiwa dua gen atau lebih yang terletak pada kromosom yang sama dan tidak dapat memisah secara bebas (saling tertaut) saat pembentukan gamet. Tautan sering terjadi pada gen-gen berbeda tetapi letaknya berdekatan.

Berdasarkan tempat terjadinya tautan terbagi menjadi dua, yaitu :

  • Tautan Autosomal : tautan yang terjadi pada gen-gen yang terletak pada kromosom tubuh yang sama.
  • Tautan seks : tautan yang terjadi pada gen-gen yang terletak pada kromosom seks yang sama.

- Pindah Silang (crossing over) peristiwa pertukaran gen-gen pada suatu kromosom dengan gen-gen pada kromosom lainnya. Pindah silang terjadi saat profase pembelahan meiosis dan menyebabkan terjadinya rekombinan (RK).

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

7

Nahdia Sofiana

Pembahasan terpotong

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Sebutkan faktor-faktor yang memengaruhi pindah silang!

53

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia