Iklan

Pertanyaan

Jelaskan perbedaan antara syair dan pantun!

Jelaskan perbedaan antara syair dan pantun!space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

15

:

01

:

36

Klaim

Iklan

M. Ayu

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

perbedaan pantun dan syair adalah pantun memiliki rima a-b-a-b sedangkan syair berima a-a-a-a, selain itu struktur pantun baris pertama dan kedua adalah sampiran lalu baris ketiga dan keempat adalah isi, sedangkan pada syair semua barisnya adalah isi.

perbedaan pantun dan syair adalah pantun memiliki rima a-b-a-b sedangkan syair berima a-a-a-a, selain itu struktur pantun baris pertama dan kedua adalah sampiran lalu baris ketiga dan keempat adalah isi, sedangkan pada syair semua barisnya adalah isi.space 

Pembahasan

Puisi rakyat adalah kesusastraan rakyat yang sudah tertentu bentuknya, biasanya terjadi dari beberapa deret kalimat, ada yang berdasarkan mantra, ada yang berdasarkan panjang pendek suku kata, lemah tekanan suara, atau hanya berdasarkan irama. Jenis puisi rakyat antara lain syair, pantun, dan gurindam. Berikut adalah perbedaan pantun dan syair: Berdasarkan rimanya, pantun memiliki rima a-b-a-b, sedangkan syair berima a-a-a-a. Berdasarkan struktur barisnya, pada pantun barik pertama dan kedua adalah sampiran dan baris ketiga dan keempat adalah isi , sedangkan pada syair seluruh barisnya adalah isi. Dengan demikian, perbedaan pantun dan syair adalah pantun memiliki rima a-b-a-b sedangkan syair berima a-a-a-a, selain itu struktur pantun baris pertama dan kedua adalah sampiran lalu baris ketiga dan keempat adalah isi, sedangkan pada syair semua barisnya adalah isi .

Puisi rakyat adalah kesusastraan rakyat yang sudah tertentu bentuknya, biasanya terjadi dari beberapa deret kalimat, ada yang berdasarkan mantra, ada yang berdasarkan panjang pendek suku kata, lemah tekanan suara, atau hanya berdasarkan irama.

Jenis puisi rakyat antara lain syair, pantun, dan gurindam.

Berikut adalah perbedaan pantun dan syair:

  1. Berdasarkan rimanya, pantun memiliki rima a-b-a-b, sedangkan syair berima a-a-a-a.
  2. Berdasarkan struktur barisnya, pada pantun barik pertama dan kedua adalah sampiran dan baris ketiga dan keempat adalah isi, sedangkan pada syair seluruh barisnya adalah isi.

Dengan demikian, perbedaan pantun dan syair adalah pantun memiliki rima a-b-a-b sedangkan syair berima a-a-a-a, selain itu struktur pantun baris pertama dan kedua adalah sampiran lalu baris ketiga dan keempat adalah isi, sedangkan pada syair semua barisnya adalah isi.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

22

Justin R Wijaya

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari! Mudah dimengerti Bantu banget Makasih ❤️

Waode Vanessa Putri Odelin

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari! Mudah dimengerti Bantu banget Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan ciri puisi lama berikut! Bunyi akhir larik pertama dan ketiga sama, serta bunyi akhir larik kedua dan keempat sama. Pernyataan di atas merupakan salah satu ciri ….

2

1.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia