Iklan

Pertanyaan

Jelaskan pengertian konduktor dan isolator panas!

Jelaskan pengertian konduktor dan isolator panas! 

  1. (...) 

  2. (...) 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

23

:

35

:

14

Klaim

Iklan

M. Ardini

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Gadjah Mada

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Jawab Konduktor panas adalah segala benda yang cepat menghantarkan panas dengan baik. Contoh bahan yang dapat menghantarkan panas dengan baik adalah logam besi, baja, seng, tembaga, dan aluminium. Tidak hanya logam, benda lain yang dapat bersifat sebagai konduktor, antara lain kaca, air, dan udara. Isolator panas adalah Isolator merupakan benda-benda yang dapat menghambat perpindahan panas. Benda-benda yang termasuk isolator antara lain benda-benda yang berbahan serat ka in, karet, plastik, dan kayu. Isolator disebut sebagai benda penghantar panas yang buruk

Jawab

Konduktor panas adalah segala benda yang cepat menghantarkan panas dengan baik. Contoh bahan yang dapat menghantarkan panas dengan baik adalah logam besi, baja, seng, tembaga, dan aluminium. Tidak hanya logam, benda lain yang dapat bersifat sebagai konduktor, antara lain kaca, air, dan udara.

Isolator panas adalah Isolator merupakan benda-benda yang dapat menghambat perpindahan panas. Benda-benda yang termasuk isolator antara lain benda-benda yang berbahan serat ka in, karet, plastik, dan kayu. Isolator disebut sebagai benda penghantar panas yang buruk
 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

5

Iklan

Pertanyaan serupa

Nina berdiri di dekat kompor yang sedang menyala. la merasa hangat berada di dekat kompor. Hal tersebut membuktikan adanya perpindahan panas secara . . . .

3

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia