Iklan

Iklan

Pertanyaan

Jelaskan masalah ekonomi menurut aliran klasik dan aliran modern!

Jelaskan masalah ekonomi menurut aliran klasik dan aliran modern! space space 

Iklan

S. Sumiati

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

Jawaban terverifikasi

Jawaban

perbedaan umum antara ekonomi klasik dan ekonomi modern adalah ruang lingkup pembahasannya. Dimana ekonomi klasik seputar mengidentifikasi produksi, konsumsi dan distribusi. Sedangkan ekonomi modern lebih detail dan luas yaitu seputar barang apa, bagaimana dan untuk siapa produksi tersebut. ​​​​​​​

perbedaan umum antara ekonomi klasik dan ekonomi modern adalah ruang lingkup pembahasannya. Dimana ekonomi klasik seputar mengidentifikasi produksi, konsumsi dan distribusi. Sedangkan ekonomi modern lebih detail dan luas yaitu seputar barang apa, bagaimana dan untuk siapa produksi tersebut. space space ​​​​​​​

Iklan

Pembahasan

Ekonomi klasik bertujuan untuk mencapai kemakmuran. Permasalahan ekonomi klasik berfokus pada proses produksi, distribusi dan konsumsi. Berikut ini penjelasan mengenai permasalahan yang ada pada ekonomi klasik. Permasalah an produksi yang dihadapi produsen dalam teori ini menyangkut memproduksi barang dan jasa agar dapat memenuhi kebutuhan manusia. Distribusi adalah kegiatan yang diupayakan untuk menyalurkan barang dan jasa hasil produksi dari produsen hingga sampai ke tangan konsumen. Proses distribusi meliputi pengemasan, penyortiran, pengepakan, penyimpanan, dan pengangkutan. Selan jutnya proses distribusi dapat dilakukan secara langsung, dimana barang hasil produksi langsung disalurkan ke konsumen pemakai atau secara tidak langsung, dimana dalam penyalurannya melalui beberapa perantara seperti agen, eksportir, importir, grosir, komisioner, makelar, dan pedagang eceran. Konsumsi adalah segala tindakan yang tujuannya menghabiskan atau mengurangi nilai guna suatu barang. Permasalahan dalam hal ini, apakah barang hasil produksi bisa segera sampai ke tangan konsumen akhir dengan tepat. Masalah ekonomi modern adalah problematika yang dihadapi siklus ekonomi dalam lingkup yang lebih kompleks. Tidak hanya menyangkut proses produksi yang sederhana, tetapi juga bagaimana cara memperoleh bahan baku untuk proses tersebut. Berikut masalah yang dihadapi ekonomi modern. Apa yang akan Diproduksi? Jenis barang yang dihasilkan oleh suatu perekonomian sangat ditentukan oleh tersedianya sumber daya atau faktor produksi dalam perekonomian serta selera masyarakat yang didukung daya beli. Mengingat sumber produksi yang tersedia terbatas dan penggunaannya bersifat alternatif, maka masyarakat harus menentukan jenis dan jumlah barang dan jasa yang akan di produksi. Bagaimana Cara Memproduksi? Pertanyaan ini menyangkut teknik produksi yang diterapkan dan kemampuan mengombinasikan faktor-faktor produksi atau sumber daya yang ada di dalam proses produksi . Dengan keterbatasan sumber daya ekonomi yang tersedia, produsen harus mampu menciptakan teknik produksi yang efisien. Untuk Siapa Barang dan Jasa Diproduksi? Pertanyaan ini menyangkut masalah untuk siapa atau lapisan masyarakat mana yang menikmati barang dan jasa yang diproduksi.Apakah setiap warga mendapat hasil produksi yang sama atau berbeda? Dengan demikian, perbedaan umum antara ekonomi klasik dan ekonomi modern adalah ruang lingkup pembahasannya. Dimana ekonomi klasik seputar mengidentifikasi produksi, konsumsi dan distribusi. Sedangkan ekonomi modern lebih detail dan luas yaitu seputar barang apa, bagaimana dan untuk siapa produksi tersebut. ​​​​​​​

Ekonomi klasik bertujuan untuk mencapai kemakmuran. Permasalahan ekonomi klasik berfokus pada proses produksi, distribusi dan konsumsi. Berikut ini penjelasan mengenai permasalahan yang ada pada ekonomi klasik.

  1. Permasalah an produksi yang dihadapi produsen dalam teori ini menyangkut memproduksi barang dan jasa agar dapat memenuhi kebutuhan manusia.
  2. Distribusi adalah kegiatan yang diupayakan untuk menyalurkan barang dan jasa hasil produksi dari produsen hingga sampai ke tangan konsumen. Proses distribusi meliputi pengemasan, penyortiran, pengepakan, penyimpanan, dan pengangkutan. Selan jutnya proses distribusi dapat dilakukan secara langsung, dimana barang hasil produksi langsung disalurkan ke konsumen pemakai atau secara tidak langsung, dimana dalam penyalurannya melalui beberapa perantara seperti agen, eksportir, importir, grosir, komisioner, makelar, dan pedagang eceran.
  3. Konsumsi adalah segala tindakan yang tujuannya menghabiskan atau mengurangi nilai guna suatu barang. Permasalahan dalam hal ini, apakah barang hasil produksi bisa segera sampai ke tangan konsumen akhir dengan tepat.


Masalah ekonomi modern adalah problematika yang dihadapi siklus ekonomi dalam lingkup yang lebih kompleks. Tidak hanya menyangkut proses produksi yang sederhana, tetapi juga bagaimana cara memperoleh bahan baku untuk proses tersebut. Berikut masalah yang dihadapi ekonomi modern.

  1. Apa yang akan Diproduksi?
    Jenis barang yang dihasilkan oleh suatu perekonomian sangat ditentukan oleh tersedianya sumber daya atau faktor produksi dalam perekonomian serta selera masyarakat yang didukung daya beli. Mengingat sumber produksi yang tersedia terbatas dan penggunaannya bersifat alternatif, maka masyarakat harus menentukan jenis dan jumlah barang dan jasa yang akan di produksi. 
  2. Bagaimana Cara Memproduksi?
    Pertanyaan ini menyangkut teknik produksi yang diterapkan dan kemampuan mengombinasikan faktor-faktor produksi atau sumber daya yang ada di dalam proses produksi . Dengan keterbatasan sumber daya ekonomi yang tersedia, produsen harus mampu menciptakan teknik produksi yang efisien.
  3. Untuk Siapa Barang dan Jasa Diproduksi?
    Pertanyaan ini menyangkut masalah untuk siapa atau lapisan masyarakat mana yang menikmati barang dan jasa yang diproduksi.  Apakah setiap warga mendapat hasil produksi yang sama atau berbeda?


Dengan demikian, perbedaan umum antara ekonomi klasik dan ekonomi modern adalah ruang lingkup pembahasannya. Dimana ekonomi klasik seputar mengidentifikasi produksi, konsumsi dan distribusi. Sedangkan ekonomi modern lebih detail dan luas yaitu seputar barang apa, bagaimana dan untuk siapa produksi tersebut. space space ​​​​​​​

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Jelaskan perbedaan masalah ekonomi klasik dan modern!

3

4.7

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia