Iklan

Pertanyaan

Jelaskan manfaat keanekaragaman hayati sebagai tanaman obat!

Jelaskan manfaat keanekaragaman hayati sebagai tanaman obat!space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

21

:

55

:

07

Klaim

Iklan

A. Handoko

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

keanekaragaman hayati yang terdapat di wilayah kita dapat dimanfaatkan sebagai obat yaitu pohon kina dan juga mengkudu.

keanekaragaman hayati yang terdapat di wilayah kita dapat dimanfaatkan sebagai obat yaitu pohon kina dan juga mengkudu.space

Pembahasan

Keanekaragaman hayati merupakan keberagaman makhluk hidup baik flora maupun fauna yang terdapat dalam suatu wilayah atau ekosistem tertentu. Hewan dan tumbuhan tersebut memiliki banyak manfaat yang dapat digunakan dalam membantu kehidupan manusia. Salah satunya membantu manusia dalam memenuhi kebutuhan akan obat-obatan.Contoh tumbuhan yang dapat dijadikan obat yaitu pohon kina bermanfaat sebagai obat penyakit malaria karena kandungan senyawanya. Selain itu, buah mengkudu yang memiliki khasiat dalampenurun tekanan darah yang tinggi. Jadi, keanekaragaman hayati yang terdapat di wilayah kita dapat dimanfaatkan sebagai obat yaitu pohon kina dan juga mengkudu.

Keanekaragaman hayati merupakan keberagaman makhluk hidup baik flora maupun fauna yang terdapat dalam suatu wilayah atau ekosistem tertentu. Hewan dan tumbuhan tersebut memiliki banyak manfaat yang dapat digunakan dalam membantu kehidupan manusia. Salah satunya membantu manusia dalam memenuhi kebutuhan akan obat-obatan. Contoh tumbuhan yang dapat dijadikan obat yaitu pohon kina bermanfaat sebagai obat penyakit malaria karena kandungan senyawanya. Selain itu, buah mengkudu yang memiliki khasiat dalam penurun tekanan darah yang tinggi.space 

Jadi, keanekaragaman hayati yang terdapat di wilayah kita dapat dimanfaatkan sebagai obat yaitu pohon kina dan juga mengkudu.space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan gambar berikut! Tanaman tersebut berasal dari daerah .... dan umum digunakan sebagai....

7

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia