Iklan

Pertanyaan

Jelaskan kegunaan garis lintang yang berkaitan dengan iklim di Bumi!

Jelaskan kegunaan garis lintang yang berkaitan dengan iklim di Bumi!space 

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

01

:

20

:

51

:

16

Klaim

Iklan

S. Maria

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

kegunaan garis lintang berkaitan dengan iklim Bumi adalah membagi iklim menjadi 4 jenis yaitu iklim tropis, iklim subtropis, iklim sedang, dan iklim dingin.

kegunaan garis lintang berkaitan dengan iklim Bumi adalah membagi iklim menjadi 4 jenis yaitu iklim tropis, iklim subtropis, iklim sedang, dan iklim dingin.space 

Pembahasan

Garis lintang merupakan garis khayal yang digunakan untuk menentukan sebuah lokasi di Bumi yang berpusat pada garis khatulistiwa (Utara dan Selatan) . Garis lintang akan melingkari Bumi dari bagian ekuator hingga ke bagian kutub Utara dan ke bagian kutub Selatan. Garis yang berada di sebelah Utara ekuator disebut dengan Lintang Utara (LU) sedangkan garis yang berada di sebelah Selatan ekuator disebut dengan Lintang Selatan (LS). Dalam keberadaannya, garis lintang memiliki 2 fungsi utama, yaitu untuk menentukan suatu lokasi bersama dengan garis bujur dan sebagai acuan untuk menentukan perbedaan zona iklim di Bumi. Pembagian iklim di Bumi yang memanfaatkan garis lintang adalah klasifikasi iklim Matahari. Pembagian iklim Matahari dilakukan dengan dasar pada banyak atau sedikitnya sinar Matahari atau bisa juga berdasarkan letak dan kedudukan Matahari terhadap permukaan Bumi. Berdasarkan pada garis lintang, pembagian iklim Matahari dapat diklasifikasikan sebagai berikut: Iklim tropis, daerah yang memiliki posisi lintang pada , yaitu Indonesia, Malaysia, Thailand, dan negara yang memiliki garis lintang kisaran di atas. Iklim subtropis, daerah yang memiliki letak garis lintang . Iklim sedang , daerah yang memiliki lokasi dengan garis lintang . Iklim dingin, daerah yang termasuk ke dalam iklim dingin adalah wilayah kutub. Iklim dingin terbagi menjadi dua yaitu iklim tundra dan iklim es. Jadi, kegunaan garis lintang berkaitan dengan iklim Bumi adalah membagi iklim menjadi 4 jenis yaitu iklim tropis, iklim subtropis, iklim sedang, dan iklim dingin.

Garis lintang merupakan garis khayal yang digunakan untuk menentukan sebuah lokasi di Bumi yang berpusat pada garis khatulistiwa (Utara dan Selatan). Garis lintang akan melingkari Bumi dari bagian ekuator hingga ke bagian kutub Utara dan ke bagian kutub Selatan. Garis yang berada di sebelah Utara ekuator disebut dengan Lintang Utara (LU) sedangkan garis yang berada di sebelah Selatan ekuator disebut dengan Lintang Selatan (LS).

Dalam keberadaannya, garis lintang memiliki 2 fungsi utama, yaitu untuk menentukan suatu lokasi bersama dengan garis bujur dan sebagai acuan untuk menentukan perbedaan zona iklim di Bumi.

Pembagian iklim di Bumi yang memanfaatkan garis lintang adalah klasifikasi iklim Matahari. Pembagian iklim Matahari dilakukan dengan dasar pada banyak atau sedikitnya sinar Matahari atau bisa juga berdasarkan letak dan kedudukan Matahari terhadap permukaan Bumi. Berdasarkan pada garis lintang, pembagian iklim Matahari dapat diklasifikasikan sebagai berikut:

  1. Iklim tropis, daerah yang memiliki posisi lintang pada 0 degree minus 23 1 half degree LU space dan space 0 degree minus 23 1 half degree LS, yaitu Indonesia, Malaysia, Thailand, dan negara yang memiliki garis lintang kisaran di atas.
  2. Iklim subtropis, daerah yang memiliki letak garis lintang 23 1 half degree minus 40 degree LU space dan space 23 1 half degree minus 40 degree LS.
  3. Iklim sedang, daerah yang memiliki lokasi dengan garis lintang 40 degree minus 66 1 half degree LU space dan space 40 degree minus 66 1 half degree LS.
  4. Iklim dingin, daerah yang termasuk ke dalam iklim dingin adalah wilayah kutub. Iklim dingin terbagi menjadi dua yaitu iklim tundra dan iklim es.

Jadi, kegunaan garis lintang berkaitan dengan iklim Bumi adalah membagi iklim menjadi 4 jenis yaitu iklim tropis, iklim subtropis, iklim sedang, dan iklim dingin.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Najya Khairussukna

Mudah dimengerti Bantu banget Ini yang aku cari! Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Pada liburan sekolah kemarin, Lisa bersama keluarganya mengunjungi Paman Alberto yang tinggal di Italia. Saat itulah Paman Alberto menjelaskan tentang perbedaan musim di Italia. Apa saja penjelasan ya...

3

3.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia