Iklan

Iklan

Pertanyaan

Jelaskan ilustrasi fusi nuklir berikut ini! Kemudian tuliskan persamaan reaksinya!

Jelaskan ilustrasi fusi nuklir berikut ini! Kemudian tuliskan persamaan reaksinya!

Iklan

A. Sekar

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

fusi nuklir dalam ilustrasi tersebut adalah reaksi penggabungan inti atom hidrogen akibat tubrukan dengan inti atom hidrogen lain yang persamaan reaksinya adalah .

 fusi nuklir dalam ilustrasi tersebut adalah reaksi penggabungan inti atom hidrogen akibat tubrukan dengan inti atom hidrogen lain yang persamaan reaksinya adalah H presubscript 1 presuperscript 2 plus H presubscript 1 presuperscript 3 rightwards arrow H presubscript 2 presuperscript 4 e plus n presubscript 0 presuperscript 1 plus 17 comma 59 space MeV.

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Reaksi fusi nuklir pada ilustrasi tersebut adalah reaksi penggabungan inti atom hidrogen akibat tubrukan dengan inti atom hidrogen lain yang menghasilkan energi dan atom baru dengan massa yang lebihberat, serta radiasi elektromagnetik. Sementara persamaan reaksinya adalah sebagai berikut. Persamaan tersebut menjelaskan bahwa Matahari tersusun oleh hidrogen dan helium. Dimana helium terbentuk dari penggabungan inti atom hidrogen yang memiliki isotop 2 (deuterium) dan isotop 3 (tritium) Jadi,fusi nuklir dalam ilustrasi tersebut adalah reaksi penggabungan inti atom hidrogen akibat tubrukan dengan inti atom hidrogen lain yang persamaan reaksinya adalah .

Reaksi fusi nuklir pada ilustrasi tersebut adalah reaksi penggabungan inti atom hidrogen akibat tubrukan dengan inti atom hidrogen lain yang menghasilkan energi dan atom baru dengan massa yang lebih berat, serta radiasi elektromagnetik. Sementara persamaan reaksinya adalah sebagai berikut.

H presubscript 1 presuperscript 2 plus H presubscript 1 presuperscript 3 rightwards arrow H presubscript 2 presuperscript 4 e plus n presubscript 0 presuperscript 1 plus 17 comma 59 space MeV

Persamaan tersebut menjelaskan bahwa Matahari tersusun oleh hidrogen dan helium. Dimana helium terbentuk dari penggabungan inti atom hidrogen yang memiliki isotop 2 (deuterium) dan isotop 3 (tritium)

Jadi, fusi nuklir dalam ilustrasi tersebut adalah reaksi penggabungan inti atom hidrogen akibat tubrukan dengan inti atom hidrogen lain yang persamaan reaksinya adalah H presubscript 1 presuperscript 2 plus H presubscript 1 presuperscript 3 rightwards arrow H presubscript 2 presuperscript 4 e plus n presubscript 0 presuperscript 1 plus 17 comma 59 space MeV.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan reaksi fusi berikut! 2 3 ​ He + 2 3 ​ He → 2 4 ​ He + 1 1 ​ H + 1 1 ​ H + energi Massa inti 1 1 ​ H = 1 , 0081 sma massa inti 2 3 ​ He = 3 , 0169 sma massa inti 2 4 ​ He = 4 , 0039 sm...

2

4.7

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia