Iklan

Iklan

Pertanyaan

Jelaskan hasil rapat golongan muda 15 Agustus 1945?

Jelaskan hasil rapat golongan muda 15 Agustus 1945?

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

hasil rapat golongan muda 15 Agustus 1945 adalah menunjukShodanco Singgihuntuk membawa Sukarno dan Moh. Hatta ke Rengasdengklok agar terhindar dari pengaruh Jepangdengan demikian proklamasi akan berlangsung lebih cepat sesuai keinginan para pemuda.

hasil rapat golongan muda 15 Agustus 1945 adalah menunjuk Shodanco Singgih untuk membawa Sukarno dan Moh. Hatta ke Rengasdengklok agar terhindar dari pengaruh Jepang dengan demikian proklamasi akan berlangsung lebih cepat sesuai keinginan para pemuda.

Iklan

Pembahasan

Pada malam sekitar pukul 24.00 tanggal 15 Agustus, para pemuda mengadakan pertemuan di Jl. Cikini 71 Jakarta. Para pemuda yang hadir, antara lain Sukarni, Wikana, Yusuf Kunto, Chaerul Saleh, dan Shodanco Singgih. Mereka sepakat untuk membawa Sukarno dan Moh. Hatta ke luar kota. Tujuannya, agar kedua tokoh ini jauh dari pengaruh Jepang dan bersedia memproklamasikan kemerdekaan Indonesia. Para pemuda juga sepakat menunjuk Shodanco Singgih untuk memimpin pelaksanaan rencana tersebut. Dengan demikian, hasil rapat golongan muda 15 Agustus 1945 adalah menunjukShodanco Singgihuntuk membawa Sukarno dan Moh. Hatta ke Rengasdengklok agar terhindar dari pengaruh Jepangdengan demikian proklamasi akan berlangsung lebih cepat sesuai keinginan para pemuda.

Pada malam sekitar pukul 24.00 tanggal 15 Agustus, para pemuda mengadakan pertemuan di Jl. Cikini 71 Jakarta. Para pemuda yang hadir, antara lain Sukarni, Wikana, Yusuf Kunto, Chaerul Saleh, dan Shodanco Singgih. Mereka sepakat untuk membawa Sukarno dan Moh. Hatta ke luar kota. Tujuannya, agar kedua tokoh ini jauh dari pengaruh Jepang dan bersedia memproklamasikan kemerdekaan Indonesia. Para pemuda juga sepakat menunjuk Shodanco Singgih untuk memimpin pelaksanaan rencana tersebut.

Dengan demikian, hasil rapat golongan muda 15 Agustus 1945 adalah menunjuk Shodanco Singgih untuk membawa Sukarno dan Moh. Hatta ke Rengasdengklok agar terhindar dari pengaruh Jepang dengan demikian proklamasi akan berlangsung lebih cepat sesuai keinginan para pemuda.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

518

Salsabila Ratnaduhita

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari! Mudah dimengerti

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Keputusan golongan muda dalam rapat tanggal 15 Agustus 1945 adalah ...

779

3.4

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia