Iklan

Iklan

Pertanyaan

Jelaskan hakikat dari pembangunan nasional Indonesia!

Jelaskan hakikat dari pembangunan nasional Indonesia!space space space

Iklan

A. Mutiara

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

hakikat pembangunan nasional Indonesia adalah proses pemerataan untuk mencegah terjadinya ketimpangan yang didasarkan pada Pancasila.

hakikat pembangunan nasional Indonesia adalah proses pemerataan untuk mencegah terjadinya ketimpangan yang didasarkan pada Pancasila.space space space

Iklan

Pembahasan

Jawaban yang tepat dari pertanyaan tersebut, hakikat pembangunan nasional Indonesia adalah proses pemerataan untuk mencegah terjadinya ketimpangan yang didasarkan pada Pancasila. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut: Menurut Mustopadidaja , hakikat pembangunan nasional Indonesia didasarkan pada Pancasila dalam wadah Negara Kesatuan Republik Indonesia yang merdeka, berdaulat, bersatu, dan berkedaulatan rakyat dalam suasana perikehidupan bangsa yang aman, tenteram, tertib dan damai. Prioritas dari pembangunan nasional Indonesia adalah pemerataan untuk mencegah terjadinya ketimpangan. Jadi, hakikat pembangunan nasional Indonesia adalah proses pemerataan untuk mencegah terjadinya ketimpangan yang didasarkan pada Pancasila.

Jawaban yang tepat dari pertanyaan tersebut, hakikat pembangunan nasional Indonesia adalah proses pemerataan untuk mencegah terjadinya ketimpangan yang didasarkan pada Pancasila.space space space

Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut:space space space

Menurut Mustopadidaja, hakikat pembangunan nasional Indonesia didasarkan pada Pancasila dalam wadah Negara Kesatuan Republik Indonesia yang merdeka, berdaulat, bersatu, dan berkedaulatan rakyat dalam suasana perikehidupan bangsa yang aman, tenteram, tertib dan damai. Prioritas dari pembangunan nasional Indonesia adalah pemerataan untuk mencegah terjadinya ketimpangan.space space space

Jadi, hakikat pembangunan nasional Indonesia adalah proses pemerataan untuk mencegah terjadinya ketimpangan yang didasarkan pada Pancasila.space space space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

52

Derika Paisei

pembahasan tidak menjawab soal

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan wacana berikut! Pemerintah Kabupaten Trenggalek, USAID, dan Jadi Pengusaha Mandiri (JAPRI) bekerja sama menciptakan 2000 wirausaha baru daru perempuan kelompok rentan. Upaya tersebut dil...

38

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia