Iklan

Pertanyaan

Jelaskan faktor munculnya perkembangan pergerakan kebangsaan Indonesia dalam tabel berikut ini!

Jelaskan faktor munculnya perkembangan pergerakan kebangsaan Indonesia dalam tabel berikut ini!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

14

:

15

:

03

Klaim

Iklan

A. Jasmine

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

faktor eksternal munculnya pergerakan nasional Indonesia dimulai dari masuknya paham liberalisme hingga munculnya pergerakan nasional di negara-negara Asia seperti Tiongkok, Filipina dan India.

faktor eksternal munculnya pergerakan nasional Indonesia dimulai dari masuknya paham liberalisme hingga munculnya pergerakan nasional di negara-negara Asia seperti Tiongkok, Filipina dan India.

Pembahasan

Diketahui bahwa pergerakan nasional menjadi wujud protes atas penindasan kaum kolonial kepada rakyat di Indonesia selama bertahun-tahun. Terdapat faktor internal dan faktor eksternal yang mempengaruhi munculnya pergerakan kebangsaan Indonesia. berikut ini merupakan faktor eksternal yang melatarbelakangi munculnya pergerakan nasional Indonesia yaitu sebagai berikut. Masuknya paham liberalisme dan human rights (hak asasi manusia). Diterapkannya pendidikan sistem barat dalam pelaksanaan Politis Etis pada 1902 sehingga menimbulkan wawasan luas bagi pelajar Indonesia. Kemenangan Jepang terhadap Rusia tahun 1905 yang membangkitkan rasa percaya diri bagi rakyat Asia-Afrika dan bangkit melawan penjajah. Gerakan Turki Muda pada 1896-1918 yang bertujuan menanamkan dan mengembangkan nasionalisme Turki. Gerakan Pan-Islamisme yang ditumbuhkan oleh Djamaluddin al-Afgani yang mematahkan dan melenyapkan imperialisme Barat. Pergerakan nasional di Asia, seperti gerakan Nasionalisme di India, Tiongkok, dan Philipina. Dengan demikian, faktor eksternal munculnya pergerakan nasional Indonesia dimulai dari masuknya paham liberalisme hingga munculnya pergerakan nasional di negara-negara Asia seperti Tiongkok, Filipina dan India.

Diketahui bahwa pergerakan nasional menjadi wujud protes atas penindasan kaum kolonial kepada rakyat di Indonesia selama bertahun-tahun. Terdapat faktor internal dan faktor eksternal yang mempengaruhi munculnya pergerakan kebangsaan Indonesia. berikut ini merupakan faktor eksternal yang melatarbelakangi munculnya pergerakan nasional Indonesia yaitu sebagai berikut.

  1. Masuknya paham liberalisme dan human rights (hak asasi manusia).
  2. Diterapkannya pendidikan sistem barat dalam pelaksanaan Politis Etis pada 1902 sehingga menimbulkan wawasan luas bagi pelajar Indonesia.
  3. Kemenangan Jepang terhadap Rusia tahun 1905 yang membangkitkan rasa percaya diri bagi rakyat Asia-Afrika dan bangkit melawan penjajah.
  4. Gerakan Turki Muda pada 1896-1918 yang bertujuan menanamkan dan mengembangkan nasionalisme Turki.
  5. Gerakan Pan-Islamisme yang ditumbuhkan oleh Djamaluddin al-Afgani yang mematahkan dan melenyapkan imperialisme Barat.
  6. Pergerakan nasional di Asia, seperti gerakan Nasionalisme di India, Tiongkok, dan Philipina.

Dengan demikian, faktor eksternal munculnya pergerakan nasional Indonesia dimulai dari masuknya paham liberalisme hingga munculnya pergerakan nasional di negara-negara Asia seperti Tiongkok, Filipina dan India.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Putri Elsyabani

Jawaban tidak sesuai Pembahasan terpotong Pembahasan tidak menjawab soal

Nurul Hikmah

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan faktor-faktor dibawah ini: Dipimpin kaum terpelajar Masuk dan berkembangnya paham-paham baru dari Eropa dan Amerika Kesuksesan pergerakan nasional di negara-negara Asia-Afrika ...

3

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia