Iklan

Iklan

Pertanyaan

Jelaskan dampak dari kebijakan-kebijakan politik Pemerintahan Orde Baru terhadap NKRI!

Jelaskan dampak dari kebijakan-kebijakan politik Pemerintahan Orde Baru terhadap NKRI!

Iklan

F. Freelancer2

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

dampak kebijakan politik pada masa pemerintahan Orde Baru adalah kehidupan masyarakat yang dibatasi pada bidang politik.

dampak kebijakan politik pada masa pemerintahan Orde Baru adalah kehidupan masyarakat yang dibatasi pada bidang politik.

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Pemerintahan Orde Baru yang berkuasa selama 32 tahun menerapkan berbagai kebijakan politik yang secara garis besar membatasi kehidupan politik bagi masyarakat Indonesia. Dampak kebijakan politik dari Pemerintahan Orde Baru diantaranya sebagai berikut. Pemerintahan bersifat sentralistis. Pemerintahan sentralistis ditandai dengan adanya pemusatan penentuan kebijakan publik pada pemerintah pusat. Presiden mempunyai kekuasaan yang sangat besar dalam mengatur jalannya pemerintahan sehingga pada akhirnya menjadi otoriter. Pemerintah Orde Baru dinilai gagal memberikan pelajaran berdemokrasi yang baik, Golkar dianggap menjadi alat politik untuk mencapai stabilitas yang diinginkan, sementara dua partai lainnya hanya sebagai alat pendamping agar tercipta citra sebagai negara demokrasi. Anggaran dana antara pemerintah pusat dengan daerah tidak imbang. Demokratisasi yang terbentuk didasarkan pada KKN (Korupsi, Kolusi, dan Nepotisme), sehingga banyak wakil rakyat yang duduk di MPR/DPR yang tidak mengenal rakyat dan daerah yang diwakilinya. Dengan demikian, dampak kebijakan politik pada masa pemerintahan Orde Baru adalah kehidupan masyarakat yang dibatasi pada bidang politik.

Pemerintahan Orde Baru yang berkuasa selama 32 tahun menerapkan berbagai kebijakan politik yang secara garis besar membatasi kehidupan politik bagi masyarakat Indonesia. Dampak kebijakan politik dari Pemerintahan Orde Baru diantaranya sebagai berikut.

 

  1. Pemerintahan  bersifat sentralistis. Pemerintahan sentralistis ditandai dengan adanya pemusatan penentuan kebijakan publik pada pemerintah pusat. 
  2. Presiden mempunyai kekuasaan yang sangat besar dalam mengatur jalannya pemerintahan sehingga pada akhirnya menjadi otoriter. 
  3. Pemerintah Orde Baru dinilai gagal memberikan pelajaran berdemokrasi yang baik, Golkar dianggap menjadi alat politik untuk mencapai stabilitas yang diinginkan, sementara dua partai lainnya hanya sebagai alat pendamping agar tercipta citra sebagai negara demokrasi.
  4. Anggaran dana antara pemerintah pusat dengan daerah tidak imbang.
  5. Demokratisasi yang terbentuk didasarkan pada KKN (Korupsi, Kolusi, dan Nepotisme), sehingga banyak wakil rakyat yang duduk di MPR/DPR yang tidak mengenal rakyat dan daerah yang diwakilinya. 
     

Dengan demikian, dampak kebijakan politik pada masa pemerintahan Orde Baru adalah kehidupan masyarakat yang dibatasi pada bidang politik.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

296

prasetya putra

Makasih ❤️

Geovani Wahyu

Ini yang aku cari!

adell

Makasih ❤️

haura nasywa

Ini yang aku cari!

19 Ni Kadek Candra Kusuma Dewi

Bantu banget

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Tekanan pemerintah Orba terhadap oposisi sangat besar, terutama terlihat pada ...

371

4.7

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia