Iklan

Iklan

Pertanyaan

Jelaskan ciri-ciri umum tumbuhan berbiji yang meliputi ciri akar, batang, dan daun!

Jelaskan ciri-ciri umum tumbuhan berbiji yang meliputi ciri akar, batang, dan daun!

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Akar pada tumbuhan berbiji ada yang berbentuk serabut ada juga yang berupa akar tunggang. Sel-selnyamengalami diferensiasi menjadi epidermis, korteks, serta silinder pusat yang di dalamnya terdapat xilem dan floem. Akar pada tumbuhan biji berfungsi untuk mengokohkan batang. Selain itu juga untuk bernafas dan menyerap air dan garam-garam mineral yang ada dalam tanah. Akar dilengkapi dengan bulu akar dan tudung akar yang fungsinya menembus lapisan tanah. Batang tumbuhan berbiji dapat berupa batang berkayu maupun berair. Batang pada tumbuhan berbiji dapat mengalami modifikasi menjadi stolon, rhizome, dan umbi. Sel-sel batang mengalami diferensiasi menjadi epidermis, korteks, dan silinder pusat (terdapat xylem danfloem).Pembuluh kayu berfungsi untuk mengangkut air dan garam mineral dari akar ke daun, sedangkan pembuluh tapis berfungsi mengangkut hasil fotosintesis dari daun ke seluruh bagian tanaman. Daun pada spermatophyta memiliki bentuk dan ukuran yang bervariasi. Tulang daun berbentuk lurus, menyirip, atau menjari. Sel-sel daun mengalami diferensiasi menjadi epidermis dan mesofil. Mesofil tersusun dari jaringan tiang dan jaringan bunga karang

  • Akar pada tumbuhan berbiji ada yang berbentuk serabut ada juga yang berupa akar tunggang. Sel-selnya mengalami diferensiasi menjadi epidermis, korteks, serta silinder pusat yang di dalamnya terdapat xilem dan floem. Akar pada tumbuhan biji berfungsi untuk mengokohkan batang. Selain itu juga untuk bernafas dan menyerap air dan garam-garam mineral yang ada dalam tanah. Akar dilengkapi dengan bulu akar dan tudung akar yang fungsinya menembus lapisan tanah.
  • Batang tumbuhan berbiji dapat berupa batang berkayu maupun berair. Batang pada tumbuhan berbiji dapat mengalami modifikasi menjadi stolon, rhizome, dan umbi. Sel-sel batang mengalami diferensiasi menjadi epidermis, korteks, dan silinder pusat (terdapat xylem danfloem). Pembuluh kayu berfungsi untuk mengangkut air dan garam mineral dari akar ke daun, sedangkan pembuluh tapis berfungsi mengangkut hasil fotosintesis dari daun ke seluruh bagian tanaman.
  • Daun pada spermatophyta memiliki bentuk dan ukuran yang bervariasi. Tulang daun berbentuk lurus, menyirip, atau menjari. Sel-sel daun mengalami diferensiasi menjadi epidermis dan mesofil. Mesofil tersusun dari jaringan tiang dan jaringan bunga karang

 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

6

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Spermatophyta juga disebut Antophyta karena ...

10

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia