Iklan

Iklan

Pertanyaan

Jelaskan-ciri-ciri teks prosedur!

Jelaskan-ciri-ciri teks prosedur! 

  1. ...undefined 

  2. ...undefined 

Iklan

A. Rizky

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Indonesia

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Teks prosedur merupakan sebuah bahan tertulis untuk dasar menjelaskan tahap kegiatan dalam menyelesaikan suatu aktivitas yang disusun langkah demi langkah yang tepat secara berurut sehingga menghasilkan suatu tujuan yang diinginkan. Ciri-ciri teks prosedur di antaranya: Menggunakan pola kalimat perintah (imperatif) yang harus ditaati dalam pelaksanaan teks prosedur Terdapat panduan langkah-langkah yang harus dilakukan Menggunakan kata kerja aktif Menggunakan kata penghubung (konjungsi) untuk mengurutkan kegiatan Terdapat aturan atau batasan dalam hal bahan atau kegiatan untuk melakukan kegiatan Menggunakan kata keterangan untuk menyatakan rincian waktu, tempat, dan cara yang akurat Terdapat isi kegiatan yang dilakukan secara urut

Teks prosedur merupakan sebuah bahan tertulis untuk dasar menjelaskan tahap kegiatan dalam menyelesaikan suatu aktivitas yang disusun langkah demi langkah yang tepat secara berurut sehingga menghasilkan suatu tujuan yang diinginkan.

Ciri-ciri teks prosedur di antaranya:

  • Menggunakan pola kalimat perintah (imperatif) yang harus ditaati dalam pelaksanaan teks prosedur
  • Terdapat panduan langkah-langkah yang harus dilakukan
  • Menggunakan kata kerja aktif
  • Menggunakan kata penghubung (konjungsi) untuk mengurutkan kegiatan
  • Terdapat aturan atau batasan dalam hal bahan atau kegiatan untuk melakukan kegiatan
  • Menggunakan kata keterangan untuk menyatakan rincian waktu, tempat, dan cara yang akurat
  • Terdapat isi kegiatan yang dilakukan secara urutundefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Kalimat dalam teks prosedur tidak membingungkan dan mudah diikuti berarti kalimat tersebut ....

15

4.9

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia