Iklan

Pertanyaan

Jelaskan ciri anatomi Eucalyptus !

Jelaskan ciri anatomi Eucalyptus !space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

01

:

20

:

07

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pembahasan
lock

Eucalyptus adalah jenis kayu perkebunan komersial untuk produksi bubur kertas untuk dijadikan pulp and paper. Tanaman eukaliptus merupakan anggota kelompok ordo Myrtales dan famili Myrtaceae. Jenis eukaliptus dapat berupa semak, perdu dan pohon. Eucalyptus memiliki batang lurus dengan mahkota besar dan berat bercabang. Kulit kasar, berserat, kasar pecah-pecah, dan berkisaran berwarna dari coklat sampai coklat kemerahan. Daunnya berbentuk lanset hingga bulat telur memanjang dan bagian ujungnya runcing membentuk kait. Salah satu organisme dengan genus Eucalyptus yaitu Eucalyptus Globulus memiliki ciri-ciri anatomi seperti epidermis atas dan bawah daun sel-selnya berbentuk polygonal, dinding luar dengan kutikula yang tebal. Sel-sel stomata terletak pada kedua lapiusan epidermis tersebut. Pada daun yang muda terlihat adanya trikoma non glanduler. Pada mesofil daun terdapat klorenkim yang terdiri dari jaringan palisade isocilateral terdiri dari 3-4 lapis. Ditengah-tengah terdapat spon parenkim sempit dan mempunyai ruang antar sel yang besar, kemudian terdapat ruang-ruang dan kelenjar minyak atsiri. Beberapa sel mengandung Kristal Ca-Oksalat yang berbentuk roset atau prisma. Berkas pengangkut dikelilingi serabut sklerenkim sebagai jaringan penguat. Pada costa dan petiollus sklerenkim tersebut mempunyai penampang seperti bulan sabit.

Eucalyptus adalah jenis kayu perkebunan komersial untuk produksi bubur kertas untuk dijadikan pulp and paper. Tanaman  eukaliptus  merupakan anggota kelompok ordo Myrtales dan famili Myrtaceae. Jenis   eukaliptus dapat berupa semak, perdu dan pohon. Eucalyptus  memiliki  batang  lurus dengan  mahkota  besar  dan  berat  bercabang. Kulit kasar, berserat, kasar pecah-pecah, dan berkisaran berwarna dari  coklat sampai coklat kemerahan. Daunnya  berbentuk  lanset  hingga bulat  telur  memanjang  dan  bagian  ujungnya  runcing  membentuk  kait.
Salah satu organisme dengan genus Eucalyptus yaitu Eucalyptus Globulus memiliki ciri-ciri anatomi seperti epidermis atas dan bawah daun sel-selnya  berbentuk polygonal, dinding luar dengan kutikula yang tebal. Sel-sel stomata terletak pada kedua lapiusan  epidermis  tersebut. Pada  daun  yang  muda  terlihat adanya trikoma non glanduler. Pada mesofil daun terdapat klorenkim  yang  terdiri  dari  jaringan palisade  isocilateral terdiri dari  3-4  lapis. Ditengah-tengah terdapat spon parenkim sempit dan mempunyai ruang antar sel yang besar, kemudian  terdapat  ruang-ruang dan kelenjar minyak atsiri. Beberapa sel mengandung Kristal Ca-Oksalat yang berbentuk roset atau prisma. Berkas pengangkut dikelilingi serabut sklerenkim sebagai jaringan penguat. Pada  costa  dan petiollus sklerenkim tersebut mempunyai penampang seperti bulan sabit.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

6

Iklan

Pertanyaan serupa

Di bawah ini yang tidak termasuk dalam jenis tumbuhan kelas Myrteceae adalah. . .

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia