Iklan

Iklan

Pertanyaan

Jelaskan berbagai penerapan ilmu biologi dalam kehidupan!

Jelaskan berbagai penerapan ilmu biologi dalam kehidupan!space

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Penerapan ilmu biologi dalam berbagai bidang memberikan banyak manfaat di kehidupan manusia. Seperti penerapan ilmu biologi di bidang kedokteran dan kesehatan, pertanian, peternakan, industri bahkan di bidang kriminologi . Penerapan biologi di bidang kedokteran seperti ditemukan teknik bayi tabung, metode keluarga berencana (KB), pencangkokan organ, dan terapi gen. Di bidang farmasi , peran biologi bisa dilihat pada pembuatan vaksin, antibiotik, antibodi monoklonal, hormon insulin buatan dan enzim-enzim buatan. Penerapan biologi di bidang pertanian bisa dilihat pada penggunaan teknik rekayasa genetika untuk menghasilkan bibit unggul, kultur jaringan, teknologi hidroponik, dan pengendalian hama. Sedangkan di bidang peternakan dapat ditemukan teknik kloning hewan, inseminasi buatan (kawin suntik), dan produksi hewan ternak yang bermutu unggul. Penerapan di bidang industri bisa dilihat pada pemisahan logam dari bijihnya dengan menggunakan bakteri,produksi protein sel tunggal, pemanfaatan bakteri baik untuk menghasilkan makanan fermentasi, seperti roti, yoghurt, nata de coco, dan sebagainya. Pada bidang kriminologi , penerapan ilmu biologi dilakukan ketika ingin menangkap pelaku kriminal. Untuk mengidentifikasi pelaku kriminal bisa dilakukan dengan tes DNA dari sampel yang ditemukan di TKP.

Penerapan ilmu biologi dalam berbagai bidang memberikan banyak manfaat di kehidupan manusia. Seperti penerapan ilmu biologi di bidang kedokteran dan kesehatan, pertanian, peternakan, industri bahkan di bidang kriminologi. Penerapan biologi di bidang kedokteran seperti ditemukan teknik bayi tabung, metode keluarga berencana (KB), pencangkokan organ, dan terapi gen. Di bidang farmasi, peran biologi bisa dilihat pada pembuatan vaksin, antibiotik, antibodi monoklonal, hormon insulin buatan dan enzim-enzim buatan. Penerapan biologi di bidang pertanian bisa dilihat pada penggunaan teknik rekayasa genetika untuk menghasilkan bibit unggul, kultur jaringan, teknologi hidroponik, dan pengendalian hama. Sedangkan di bidang peternakan dapat ditemukan teknik kloning hewan, inseminasi buatan (kawin suntik), dan produksi hewan ternak yang bermutu unggul. Penerapan di bidang industri bisa dilihat pada pemisahan logam dari bijihnya dengan menggunakan bakteri, produksi protein sel tunggal, pemanfaatan bakteri baik untuk menghasilkan makanan fermentasi, seperti roti, yoghurt, nata de coco, dan sebagainya. Pada bidang kriminologi, penerapan ilmu biologi dilakukan ketika ingin menangkap pelaku kriminal. Untuk mengidentifikasi pelaku kriminal bisa dilakukan dengan tes DNA dari sampel yang ditemukan di TKP.space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

12

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Bagaimana pendapat Anda mengenai perkembangan kemajuan biologi pada zaman sekarang?

2

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia