Iklan

Pertanyaan

Jelaskan alasan diferensiasi dan stratifikasi sosial menjadi salah satu penyebab perbedaan gejala sosial di pedesaan dan perkotaan.

Jelaskan alasan diferensiasi dan stratifikasi sosial menjadi salah satu penyebab perbedaan gejala sosial di pedesaan dan perkotaan. 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

03

:

23

:

00

Klaim

Iklan

F. Saputri

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

masyarakat di pedesaan memiliki diferensiasi sosial yang lebih kuat dibanding masyarakat di perkotaan dikarenakan homogenitas masyarakat pedesaan berasal dari ras, etnis, atau suku yang sama. Sebaliknya, masyarakat di perkotaan memiliki stratifikasi sosial yang lebih kuat dibandingkan masyarakat di pedesaan dikarenakan heterogenitas masyarakat di perkotaan dinilaidarikekayaan, kekuasaan, kehormatan, dan ilmu pengetahuan.

masyarakat di pedesaan memiliki diferensiasi sosial yang lebih kuat dibanding masyarakat di perkotaan dikarenakan homogenitas masyarakat pedesaan berasal dari ras, etnis, atau suku yang sama. Sebaliknya, masyarakat di perkotaan memiliki stratifikasi sosial yang lebih kuat dibandingkan masyarakat di pedesaan dikarenakan heterogenitas masyarakat di perkotaan dinilai dari kekayaan, kekuasaan, kehormatan, dan ilmu pengetahuan. undefined 

Pembahasan

Pembahasan
lock

Diferensiasi sosial merupakan pembeda dalam masyarakat secara horizontal, yang berartikan pembedanya memiliki derajat atau tingkatan yang sama. Contohnya adalah ras, etnis, suku, agama, jenis kelamin, dan pekerjaan. Sedangkan stratifikasi sosial adalah penggolongan masyarakat secara vertikal atau memiliki lapisan-lapisan kelas hierarki, yakni dilihat berdasarkan kekayaan, kekuasaan, kehormatan, dan ilmu pengetahuan. Dengan demikian, masyarakat di pedesaan memiliki diferensiasi sosial yang lebih kuat dibanding masyarakat di perkotaan dikarenakan homogenitas masyarakat pedesaan berasal dari ras, etnis, atau suku yang sama. Sebaliknya, masyarakat di perkotaan memiliki stratifikasi sosial yang lebih kuat dibandingkan masyarakat di pedesaan dikarenakan heterogenitas masyarakat di perkotaan dinilaidarikekayaan, kekuasaan, kehormatan, dan ilmu pengetahuan.

Diferensiasi sosial merupakan pembeda dalam masyarakat secara horizontal, yang berartikan pembedanya memiliki derajat atau tingkatan yang sama. Contohnya adalah ras, etnis, suku, agama, jenis kelamin, dan pekerjaan. Sedangkan stratifikasi sosial adalah penggolongan masyarakat secara vertikal atau memiliki lapisan-lapisan kelas hierarki, yakni dilihat berdasarkan kekayaan, kekuasaan, kehormatan, dan ilmu pengetahuan.

Dengan demikian, masyarakat di pedesaan memiliki diferensiasi sosial yang lebih kuat dibanding masyarakat di perkotaan dikarenakan homogenitas masyarakat pedesaan berasal dari ras, etnis, atau suku yang sama. Sebaliknya, masyarakat di perkotaan memiliki stratifikasi sosial yang lebih kuat dibandingkan masyarakat di pedesaan dikarenakan heterogenitas masyarakat di perkotaan dinilai dari kekayaan, kekuasaan, kehormatan, dan ilmu pengetahuan. undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

11

Yola Febriani br purba

Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Kampung Cinabisa kita temukan bukan hanya di Indonesia saja, tetapi ada juga di beberapa kota dan negara lain seperti di Melbourne, Bangkok, Kuala Lumpur, London, dan lain sebagainya. Kondisi ini menu...

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia