Iklan

Pertanyaan

Jelaskan 4 faktor geografis yang berpengaruh terhadap keragaman budaya di Indonesia!

Jelaskan 4 faktor geografis yang berpengaruh terhadap keragaman budaya di Indonesia!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

17

:

45

:

06

Iklan

D. Entry

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pembahasan
lock

Keragaman budaya di Indonesia merupakan kekayaan yang tidak dapat dipungkiri keberadaannya. Masyarakat Indonesia memiliki berbagai kebudayaan daerah yang bersifat kewilayahan. Keanekaragaman kebudayaan Indonesia mempunyai keunggulan dibandingkan dengan negara lain. Hal ini dikarenakan adanya faktor-faktor geografis yang memengaruhi keragaman budaya di Indonesia berikut ini. Letak geografis, letak atau lokasi suatu tempat sangat berpengaruh pada kebiasaan hidup suatu masyarakat.Contohnya masyarakat di daerah pantai umumnya bekerja sebagai nelayan dan yang berada di daerah dataran tinggi bekerja sebagai petani. Posisi strategis, sejak zaman dahulu Indonesia ramai didatangi bangsa asing melalui jalur pelayaran dan perdagangan. Dengan datangnya bangsa asing dan bertemu dengan penduduk lokal, memungkinkan adanya penggabungan kebudayaan. Kondisi ekologis, yaitu menitikberatkan pada hubungan antara manusia dan lingkungan, dalam kaitannya dengan keberagaman suku bangsa dan budaya di Indonesia.Contohnya Rumah Honai di Papua yang dibuat tanpa jendela, dan atap yang rendah. Selain itu, atap rumah honai dibuat dari jerami atau ilalang. Tujuannya adalah untuk menjaga dan memerangkap panas agar penghuni rumah tidak kedinginan. Negara kepulauan, mengakibatkan setiap kelompok masyarakat memiliki pola kehidupan yang berbeda-beda dengan masyarakat yang berbeda pulau.

Keragaman budaya di Indonesia merupakan kekayaan yang tidak dapat dipungkiri keberadaannya. Masyarakat Indonesia memiliki berbagai kebudayaan daerah yang bersifat kewilayahan. Keanekaragaman kebudayaan Indonesia mempunyai keunggulan dibandingkan dengan negara lain. Hal ini dikarenakan adanya faktor-faktor geografis yang memengaruhi keragaman budaya di Indonesia berikut ini.

  1. Letak geografis, letak atau lokasi suatu tempat sangat berpengaruh pada kebiasaan hidup suatu masyarakat. Contohnya masyarakat di daerah pantai umumnya bekerja sebagai nelayan dan yang berada di daerah dataran tinggi bekerja sebagai petani.
  2. Posisi strategis, sejak zaman dahulu Indonesia ramai didatangi bangsa asing melalui jalur pelayaran dan perdagangan. Dengan datangnya bangsa asing dan bertemu dengan penduduk lokal, memungkinkan adanya penggabungan kebudayaan.
  3. Kondisi ekologis, yaitu menitikberatkan pada hubungan antara manusia dan lingkungan, dalam kaitannya dengan keberagaman suku bangsa dan budaya di Indonesia. Contohnya Rumah Honai di Papua yang dibuat tanpa jendela, dan atap yang rendah. Selain itu, atap rumah honai dibuat dari jerami atau ilalang. Tujuannya adalah untuk menjaga dan memerangkap panas agar penghuni rumah tidak kedinginan.
  4. Negara kepulauan, mengakibatkan setiap kelompok masyarakat memiliki pola kehidupan yang berbeda-beda dengan masyarakat yang berbeda pulau.  

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Kristi Julianti

Bantu banget,Ini yang aku cari! Makasih ❤️

Prima Nuraini Qolbiyah

Ini yang aku cari!

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!