Iklan

Pertanyaan

Bacalah percakapan berikut.


Pada waktu istirahat, Siti, Dayu, dan Beni bermain di lapangan. Di dekat lapangan, ada kolam ikan kecil. Siti dan Dayu sedang mengobrol, sedangkan Beni melihat ikan di dalam kolam.

Siti : Aku senang sekali belajar tentang peraturan yang ada di sekolah. Jadi, aku makin tahu hal yang boleh dan tidak boleh dilakukan.

Dayu : Betul sekali, Siti.

Beni : Selain itu, aku juga suka belajar cara memelihara hewan di sekitar kita. Jadi, kita tidak boleh menyakiti hewan.

Dayu : Aku juga setuju denganmu, Beni. Ikan di kolam ini juga harus dirawat. (tiba-tiba Edo lewat dan membuang sampah ke kolam ikan)

Beni : Edo, kenapa kamu membuang sampah ke kolam? Itu namanya melanggar peraturan.

Edo : Oh iya, aku lupa. Baiklah akan aku ambil lagi sampahnya. Maafkan aku, teman-teman. undefined 

Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut dengan teman sebangkumu. 1. Apakah peraturan sekolah yang ada dalam percakapan? _____________________________________________

Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut dengan teman sebangkumu.


1. Apakah peraturan sekolah yang ada dalam percakapan?

_____________________________________________  

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

08

:

50

:

01

Klaim

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

peraturan sekolah yang ada dalam percakapan adalahtidak boleh membuang sampah kekolam ikan.

 peraturan sekolah yang ada dalam percakapan adalah tidak boleh membuang sampah ke kolam ikan. undefined 

Pembahasan

Teks percakapan tersebut membicarakan mengenai peraturan sekolah. Salah satu peraturan sekolah adalah tidak boleh membuang sampah kekolam ikan. Hal ini terlihat dari percakapan yang dilakukan antara Dayu dan Beni yang memberitahukan kepada Edo mengenai Edo yang melanggar peraturan sekolah yang melarang membuang sampah ke kolam ikan. Oleh karena itu,peraturan sekolah yang ada dalam percakapan adalahtidak boleh membuang sampah kekolam ikan.

Teks percakapan tersebut membicarakan mengenai peraturan sekolah. Salah satu peraturan sekolah adalah tidak boleh membuang sampah ke kolam ikan. Hal ini terlihat dari percakapan yang dilakukan antara Dayu dan Beni yang memberitahukan kepada Edo mengenai Edo yang melanggar peraturan sekolah yang melarang membuang sampah ke kolam ikan. 

Oleh karena itu, peraturan sekolah yang ada dalam percakapan adalah tidak boleh membuang sampah ke kolam ikan. undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Terdapat beberapa nama orang pada bacaan di atas. Siapa sajakah nama dalam cerita di atas? 4. ___________________________________________

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia