Iklan

Iklan

Pertanyaan

Jawablah pertanyaan berikut benar (B) atau salah (S)! Tekanan darah sistolik pada manusia bervariasi dari 70-90 mmHg. ( )

Jawablah pertanyaan berikut benar (B) atau salah (S)!

Tekanan darah sistolik pada manusia bervariasi dari 70-90 mmHg. (    )space 

Iklan

R. Fransisca

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Gadjah Mada

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pernyataan pada soal adalah salah(S).

pernyataan pada soal adalah salah (S).space space 

Iklan

Pembahasan

Tekanan darah adalah tekanan dinding pembuluh darah karena adanya tekanan darah dari jantung. Terdapat dua jenis tekanan darah, yaitu tekanan sistolik dan diastolik. Tekanan sistolik a dalah tekanan darah ketika jantung berkontraksi. Tekanan darah sistolik pada manusia berkisar antara 112-128 mmHg. Secara normal, tekanan sistolik usia dewasa yaitu 120 mmHg. Tekanan diastolik adalah tekanan darah ketika jantung berdilatasi sehingga darah diterima oleh berbagai ruang jantung. Tekanan darah diastolik pada manusia berkisar antara 60-90 mmHg. Secara normal, tekanan diastolik usia dewasa 80 mmHg. Dengan demikian, pernyataan pada soal adalah salah(S).

Tekanan darah adalah tekanan dinding pembuluh darah karena adanya tekanan darah dari jantung. Terdapat dua jenis tekanan darah, yaitu tekanan sistolik dan diastolik.

  1. Tekanan sistolik adalah tekanan darah ketika jantung berkontraksi. Tekanan darah sistolik pada manusia berkisar antara 112-128 mmHg. Secara normal, tekanan sistolik usia dewasa yaitu 120 mmHg.
  2. Tekanan diastolik adalah tekanan darah ketika jantung berdilatasi sehingga darah diterima oleh berbagai ruang jantung. Tekanan darah diastolik pada manusia berkisar antara 60-90 mmHg. Secara normal, tekanan diastolik usia dewasa 80 mmHg.

Dengan demikian, pernyataan pada soal adalah salah (S).space space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Suatu gelombang yang terasa pada arteri bila darah dipompa keluar jantung (sistole) dapat dihitung dengan ....

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia