Iklan

Pertanyaan

Jaringan tumbuhan dibedakan menjadi dua kelompok, yaitu jaringan meristem dan jaringan dewasa. Pengertian dari jaringan meristem adalah ….

Jaringan tumbuhan dibedakan menjadi dua kelompok, yaitu jaringan meristem dan jaringan dewasa. Pengertian dari jaringan meristem adalah ….space 

 

  1. sekumpulan sel yang terbelah-belahspace 

  2. jaringan tua yang belum terdiferensiasispace 

  3. jaringan muda yang telah terdiferensiasispace 

  4. jaringan tua yang telah terdiferensiasispace 

  5. sel-sel muda yang selalu membelah (meristematik)space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

18

:

50

:

47

Klaim

Iklan

D. Wildatul

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah E.

pilihan jawaban yang tepat adalah E.space 

Pembahasan

Jaringan tumbuhan dibedakan menjadi dua, yaitu jaringan embrionik dan jaringan dewasa. Jaringan embrionik disebut juga jaringan meristem,Berdasarkan posisinya dalam tubuh tumbuhan, meristem dibedakan menjadi meristem apikal, interkalar, dan lateral. Sedangkan berdasarkan asal usulnya, meristem dibedakan menjadi meristem primer dan sekunder. Jaringan meristem tersusun atas sekelompok sel yang tetap mengalami kemampuan untuk membelah diri, untuk menambah jumlah sel tubuh, biasanya sel muda yang belum mengalami diferensiasi dan spesialisasi. Oleh karena itu, jaringan meristem merupakan j aringan yang memiliki sel-sel muda yang selalu membelah atau yang disebut meristematik . Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah E.

Jaringan tumbuhan dibedakan menjadi dua, yaitu jaringan embrionik dan jaringan dewasa. Jaringan embrionik disebut juga jaringan meristem, Berdasarkan posisinya dalam tubuh tumbuhan, meristem dibedakan menjadi meristem apikal, interkalar, dan lateral. Sedangkan berdasarkan asal usulnya, meristem dibedakan menjadi meristem primer dan sekunder. Jaringan meristem tersusun atas sekelompok sel yang tetap mengalami kemampuan untuk membelah diri, untuk menambah jumlah sel tubuh, biasanya sel muda yang belum mengalami diferensiasi dan spesialisasi. Oleh karena itu, jaringan meristem merupakan jaringan yang memiliki sel-sel muda yang selalu membelah atau yang disebut meristematik.

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah E.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Iklan

Pertanyaan serupa

Mengapa jaringan meristem disebut juga jaringan embrional dan jaringan dasar?

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia