Iklan

Pertanyaan

Jaringan pada tumbuhan dan hewan/manusia yang memiliki fungsi yang hampir sama adalah...

Jaringan pada tumbuhan dan hewan/manusia yang memiliki fungsi yang hampir sama adalah...

  1. Jaringan parenkim dengan jaringan darah

  2. Jaringan floem dengan jaringan saraf

  3. Jaringan epidermis dengan jaringan epitel

  4. Jaringan xilem dengan jaringan tulang

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

20

:

16

:

43

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C

jawaban yang tepat adalah C

Pembahasan

Pembahasan
lock

Jaringan pada hewan yang memiliki fungsi sama dengan jaringan pada tumbuhan antara lain : Jaringan embrional (pada hewan) dan jaringan meristem (pada tumbuhan) berfungsi untuk pertumbuhan. Jaringan lemak (pada hewan) dan jaringan parenkim (pada tumbuhan) berfungsi untuk menyimpan makanan cadangan. Jaringan darah (pada hewan) dan jaringan xilem dan floem (pada tumbuhan) berfungsi untuk transportasi atau sebagai alat pengangkutan. Jaringan tulang (pada hewan) dan jaringan kolenkim, sklerenkim (pada tumbuhan) berfungsi untuk menyokong tubuh Jaringan epitel (pada hewan) dengan jaringan epidermis (pada tumbuhan) berfungsisebagai pelindungjaringanyang ada di bawah nya Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C

Jaringan pada hewan yang memiliki fungsi sama dengan jaringan pada tumbuhan antara lain :

  • Jaringan embrional (pada hewan) dan jaringan meristem (pada tumbuhan) berfungsi untuk pertumbuhan.
  • Jaringan lemak (pada hewan) dan jaringan parenkim (pada tumbuhan) berfungsi untuk menyimpan makanan cadangan.
  • Jaringan darah (pada hewan) dan jaringan xilem dan floem (pada tumbuhan) berfungsi untuk transportasi atau sebagai alat pengangkutan.
  • Jaringan tulang (pada hewan) dan jaringan kolenkim, sklerenkim (pada tumbuhan) berfungsi untuk menyokong tubuh
  • Jaringan epitel (pada hewan) dengan jaringan epidermis (pada tumbuhan) berfungsi sebagai pelindung jaringan yang ada di bawah nya

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!