Iklan

Pertanyaan

Bacalah teks ulasan berikut!


Makmur Makka selalu menulis apa adanya secara objektif. Dalam biografi ini ia menulis betapa hati Habibie yang selalu mendidih jika melihat kesenjangan dalam masyarakat yang tak kunjung selesai. Mengenang saat-saat yang tidak pernah dilupakannya, Habibie mengatakan, “Kemauan keras saya dan perkenan Tuhan menyebabkan masa kritis itu dapat saya lalui dengan baik.” Mengenai pribadinya, Makka menulis, “tidak berlebihan untuk mengatakan bahwa sampai saat ini tetap penuh rasa simpatik. Ia disiplin, berjiwa besar, punya solidaritas dan loyalitas tinggi, ilmuwan yang beriman, dan berwatak teguh.”space

Isi teks ulasan tersebut adalah ...

Isi teks ulasan tersebut adalah ... 
 

  1. keunggulan bukuspace

  2. kelemahan bukuundefined 

  3. sinopsis/isi bukuundefined 

  4. keunikan bukuundefined 

  5. deskripsi bukuundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

21

:

34

:

58

Klaim

Iklan

R. Trihandayani

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C.space

Pembahasan

Teks Ulasan merupakan teks yang mengandung penilaian, ulasan, resensi ataupun review mengenai suatu karangan misalnya film, buku, novel, drama dan lain sebagainya untuk dijadikan pedoman tinggkat atau karakteristik serta keunikan sebuah karya kepada pembaca. Teks ulasan bertujuan untuk memberikan pengetahuan datau suka duka penulis saat membaca ataupun menonton sebuah karya yang nantinya disampaikan kepada pembaca dalam teks ulasan dengan memakai kaidah bahasa dan etika yang sopan santun. Berikut ini terdapat beberapa struktur teks ulasan, yakni sebagai berikut: Orientasi adalah bagian yang mengandung mengenai persepsi nama, kegunaan, latar belakang untuk dijadikan sebagai gambaran umum dari sebuah karya yang akan dibahas. Tafsiran adalah bagian yang mengandung penguraian secara detail tentang sebuah karya yang dibahas, seperti berisi mengenai bagian-bagian suatu karya, keunikan, keunggulan dan kualitas. Evaluasi adalah bagian yang mengandung opini dari pengamat tentang hasil karya yang dibahas. Pada bagian evaluasi tersebut, pengamat akan memberikan bagian yang menjadi kelebihan dari karya tersebut ataupun bagian kekurangan dari karya tersebut. Berdasarkan penjelasan di atas, isi teks ulasan tersebut adalah mengenai sinopsis atau isi buku karena termasuk pada bagian struktur orientasi yang berisikan gambaran umum dari sebuah karya yang akan di bahas. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C.

Teks Ulasan merupakan teks yang mengandung penilaian, ulasan, resensi ataupun review mengenai suatu karangan misalnya film, buku, novel, drama dan lain sebagainya untuk dijadikan pedoman tinggkat atau karakteristik serta keunikan sebuah karya kepada pembaca.

Teks ulasan bertujuan untuk memberikan pengetahuan datau suka duka penulis saat membaca ataupun menonton sebuah karya yang nantinya disampaikan kepada pembaca dalam teks ulasan dengan memakai kaidah bahasa dan etika yang sopan santun.

Berikut ini terdapat beberapa struktur teks ulasan, yakni sebagai berikut:

  • Orientasi adalah bagian yang mengandung mengenai persepsi nama, kegunaan, latar belakang untuk dijadikan sebagai gambaran umum dari sebuah karya yang akan dibahas.
  • Tafsiran adalah bagian yang mengandung penguraian secara detail tentang sebuah karya yang dibahas, seperti berisi mengenai bagian-bagian suatu karya, keunikan, keunggulan dan kualitas.
  • Evaluasi adalah bagian yang mengandung opini dari pengamat tentang hasil karya yang dibahas. Pada bagian evaluasi tersebut, pengamat akan memberikan bagian yang menjadi kelebihan dari karya tersebut ataupun bagian kekurangan dari karya tersebut.

Berdasarkan penjelasan di atas, isi teks ulasan tersebut adalah mengenai sinopsis atau isi buku karena termasuk pada bagian struktur orientasi yang berisikan gambaran umum dari sebuah karya yang akan di bahas.


Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C.space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

49

Iklan

Pertanyaan serupa

Pada kutipan novel tersebut, pengarang menyampaikan pandangannya melalui ....

26

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia