Iklan

Iklan

Pertanyaan

Interferometer bunyi seperti ditunjukkan pada gambar di samping dijalankan oleh sebuah pengeras suara yang memancarkan frekuensi 500 Hz . Cepat rambat bunyi di udara 340 m / s . Jika interferensi destruktif terjadi pada suatu saat tertentu, berapa jauh pipa U harus digeser agar terdengarinterferensi destruktif sekali lagi?

Interferometer bunyi seperti ditunjukkan pada gambar di samping dijalankan oleh sebuah pengeras suara yang memancarkan frekuensi . Cepat rambat bunyi di udara .

Jika interferensi destruktif terjadi pada suatu saat tertentu, berapa jauh pipa U harus digeser agar terdengar interferensi destruktif sekali lagi?

  1. ...undefined 

  2. ...undefined 

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pipa U harus digeser sejauh 102 cm agar pendengar dapat mendengar bunyi hasil interferensi destruktif.

pipa U harus digeser sejauh 102 cm agar pendengar dapat mendengar bunyi hasil interferensi destruktif.

Iklan

Pembahasan

Untuk interferensi destruktif, kita gunakan persamaan : Karena n = 1, maka : Jadi, pipa U harus digeser sejauh 102 cm agar pendengar dapat mendengar bunyi hasil interferensi destruktif.

Untuk interferensi destruktif, kita gunakan persamaan :

begin mathsize 14px style increment s equals open parentheses n plus 1 half close parentheses lambda increment s equals open parentheses n plus 1 half close parentheses v over f end style

Karena n = 1, maka :

begin mathsize 14px style increment s equals open parentheses n plus 1 half close parentheses v over f thin space thin space thin space thin space thin space thin space thin space thin space equals open parentheses 1 plus 1 half close parentheses fraction numerator 340 space straight m divided by straight s over denominator 500 space Hz end fraction thin space thin space thin space thin space thin space thin space thin space thin space equals open parentheses 3 over 2 close parentheses fraction numerator 340 space straight m divided by straight s over denominator 500 space Hz end fraction thin space thin space thin space thin space thin space thin space thin space thin space equals fraction numerator 1.020 space straight m divided by straight s over denominator 1.000 space Hz end fraction thin space thin space thin space thin space thin space thin space thin space thin space equals 1 comma 02 space straight m thin space thin space thin space thin space thin space thin space thin space thin space equals 102 space cm end style


Jadi, pipa U harus digeser sejauh 102 cm agar pendengar dapat mendengar bunyi hasil interferensi destruktif.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

26

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Pada gambar di samping ditunjukkan dua sumber bunyi yang identik dan sefase karena mengeluarkan puncak gelombang pada saat-saat yang bersamaan. Panjang gelombang adalah 56 cm . Jika r 2 ​ diketa...

46

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia