Iklan

Iklan

Pertanyaan

Interaksi antarnegara anggota Indian Ocean Rim Association bisa memiliki dampak dalam bidang .... ekonomi keamanan kebudayaan lingkungan

Interaksi antarnegara anggota Indian Ocean Rim Association bisa memiliki dampak dalam bidang ....

  1. ekonomi
  2. keamanan
  3. kebudayaan
  4. lingkungan
  1. jika 1 dan 2 benar

  2. jika 1 dan 3 benar

  3. jika 1 dan 4 benar

  4. jika semua benar

Iklan

E. Anggraeni

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Muhammadiyah Prof. DR. Hamka

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.

Iklan

Pembahasan

Indian Ocean Rim Assosication (IORA) merupakanpelopor dan satu-satunya organisasi regional di wilayah Samudra Hindia.IORA berdiri berdasarkan pada pilar-pilar ekonomi, keamanan dan keselamatan maritim, dan pendidikan serta kebudayaan. Prioritas kerja sama dalam IORA adalah sebagai berikut Keselamatan dan keamanan maritim Fasilitasperdagangan dan investasi Manajemen perikanan Manajemen risiko bencana alam Kerja sama akademis dan Iptek Pertukaran kebudayaan dan pariwisata Blue economy (pemanfaatan sumber daya kelautan secara berkelanjutan untuk pertumbuhan ekonomi) Women empowerment (pemberdayaan wanita) Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Indian Ocean Rim Assosication (IORA) merupakan pelopor dan satu-satunya organisasi regional di wilayah Samudra Hindia. IORA berdiri berdasarkan pada pilar-pilar ekonomi, keamanan dan keselamatan maritim, dan pendidikan serta kebudayaan. Prioritas kerja sama dalam IORA adalah sebagai berikut

  1. Keselamatan dan keamanan maritim
  2. Fasilitas perdagangan dan investasi
  3. Manajemen perikanan
  4. Manajemen risiko bencana alam
  5. Kerja sama akademis dan Iptek
  6. Pertukaran kebudayaan dan pariwisata
  7. Blue economy (pemanfaatan sumber daya kelautan secara berkelanjutan untuk pertumbuhan ekonomi) 
  8. Women empowerment (pemberdayaan wanita)

Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

87

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Tujuan utama mempelajari materi tentang kondisi keruangan dan interaksi antarruang negara-negara yang ada di dunia adalah ….

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia