Iklan

Iklan

Pertanyaan

Teks anekdot untuk soal nomor 15 dan 16.


    Mr. Fenewood mempunyai seekor sapi, tetapi tidak punya tempat untuk menggembalakannya. Lalu dia pergi untuk mengunjungi tetangganya, Mr. Potter, dan menawarkan untuk membayar Mr. Potter dua puluh dolar per bulan untuk menggembalakan sapinya di padang rumput Potter, kemudian Potter setuju.

    Beberapa bulan lewat, sapi itu digembalakan di padang rumput Mr. Potter, tetapi Mr. Fenewood tidak pernah memberikan uang kepada Mr. Potter. Akhirnya Mr. Potter memandangi Mr. Fenewood dan berkata, "Aku tahu kamu kesulitan keuangan, bagaimana kalau kita membuat kesepakatan? Telah sepuluh bulan sapimu di tempatku, jadi kamu utang $200. Saya pikir segitulah harga sapimu. Bagaimana kalau sapi itu menjadi milikku dan kita sebut lunas?"

    Mr. Fenewood berpikir sejenak dan berkata, "Peliharalah satu bulan lagi dan terjadi kesepakatan."space 

Informasi yang sesuai dengan isi teks anekdot tersebut adalah ...

Informasi yang sesuai dengan isi teks anekdot tersebut adalah ...space 

  1. Mr. Fenewood bersaudara dengan Mr. Potter.space 

  2. Mr. Fenewood memiliki padang rumput yang luas.space 

  3. Mr. Potter menerima imbalan secara rutin per bulan dari Mr. Fenewood.space 

  4. Mr. Potter memerlukan waktu 11 bulan agar sapi Mr. Fenewood menjadi miliknya.space 

  5. Mr. Potter memiliki masalah keuangan.space 

Iklan

E. Iga

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Sanata Dharma

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaaban yang tepat adalah pilihan D.

jawaaban yang tepat adalah pilihan D.space 

Iklan

Pembahasan

Teks anekdot adalah cerita singkat lucu yang digunakan untuk menyampaikan kritik melalui sindiran, serta berisi pendidikan atau petuah kehidupan berdasarkan kejadian nyata atau fiksi. Informasiyang sesuai dengan paragraf atau isi teks adalah informasi yang terdapat pada paragraf atau berkesesuaian dengan isi teks. Pernyataan tersebut bisa bersifat tersurat (tertulis di dalam teks) atau tersirat (tidak tertulis namun sesuai secara makna). Berikut adalah analisis infromasi yang sesuai dengan teks anakdot di atas: Pilihan A tidak sesuai dengan isi anekdot karena di dalam anekdot disebutkan bahwa Mr. Fenewood dan Mr. Potter tidak bersaudara tetapi bertetangga. Hal tersebut terdapat pada kutipan " Mr. Fenewood mempunyai seekor sapi, tetpi tidak punya tempat untuk menggembalakannya. Lalu dia pergi untuk mengunjungi tetangganya, Mr. Potter, .... " Pilihan B tidak sesuai dengan isi anekdot karena dalam teks anekdot disebutkan bahwa Mr. Fenewood tidak memiliki tempat untuk mengembala, yaitu dalam kutipan," Mr. Fenewood mempunyai seekor sapi, tetpi tidak punya tempat untuk menggembalakannya. " Pilihan C tidak sesuai dengan isi anekdot karena Mr. Potter tidak menerima uang dalam beberapa bulan, yaitu dalam kutipan " Beberapa bulan lewat, sapi itu digembalakan di padang rumput Mr. Potter, tetapi Mr. Fenewood tidak pernah memberikan uang kepada Mr. Potter. " Pilihan E tidak sesuai dengan isi teks anekdot karena dalam teks anekdot tidak disebutkan bahwa Mr. Potter memiliki masalah keuangan. Pilihan D memiliki informasi yang sesuai dengan isi teks anekdot yaitu Mr. Potter memerlukan waktu 11 bulan agar sapi Mr. Fenewood menjadi miliknya. Informasi tersebut terdapat pada kutipan, " Telah sepuluh bulan sapimu di tempatku ... " dan " Peliharalah satu bulan lagi ... " Berdasarkan kutipan tersebut, dengan sebelas bulan yaitusepuluh bulan ditambah satu bulan Mr. Potter bisa memiliki sapi Mr. Fenewood. Dengan demikian, jawaaban yang tepat adalah pilihan D.

Teks anekdot adalah cerita singkat lucu yang digunakan untuk menyampaikan kritik melalui sindiran, serta berisi pendidikan atau petuah kehidupan berdasarkan kejadian nyata atau fiksi.

Informasi yang sesuai dengan paragraf atau isi teks adalah informasi yang terdapat pada paragraf atau berkesesuaian dengan isi teks. Pernyataan tersebut bisa bersifat tersurat (tertulis di dalam teks) atau tersirat (tidak tertulis namun sesuai secara makna).

Berikut adalah analisis infromasi yang sesuai dengan teks anakdot di atas:

  • Pilihan A tidak sesuai dengan isi anekdot karena di dalam anekdot disebutkan bahwa Mr. Fenewood dan Mr. Potter tidak bersaudara tetapi bertetangga. Hal tersebut terdapat pada kutipan "Mr. Fenewood mempunyai seekor sapi, tetpi tidak punya tempat untuk menggembalakannya. Lalu dia pergi untuk mengunjungi tetangganya, Mr. Potter, ...."
  • Pilihan B tidak sesuai dengan isi anekdot karena dalam teks anekdot disebutkan bahwa Mr. Fenewood tidak memiliki tempat untuk mengembala, yaitu dalam kutipan, "Mr. Fenewood mempunyai seekor sapi, tetpi tidak punya tempat untuk menggembalakannya."
  • Pilihan C tidak sesuai dengan isi anekdot karena Mr. Potter tidak menerima uang dalam beberapa bulan, yaitu dalam kutipan "Beberapa bulan lewat, sapi itu digembalakan di padang rumput Mr. Potter, tetapi Mr. Fenewood tidak pernah memberikan uang kepada Mr. Potter."
  • Pilihan E tidak sesuai dengan isi teks anekdot karena dalam teks anekdot tidak disebutkan bahwa Mr. Potter memiliki masalah keuangan.
  • Pilihan D memiliki informasi yang sesuai dengan isi teks anekdot yaitu Mr. Potter memerlukan waktu 11 bulan agar sapi Mr. Fenewood menjadi miliknya. Informasi tersebut terdapat pada kutipan, "Telah sepuluh bulan sapimu di tempatku ..." dan "Peliharalah satu bulan lagi ...Berdasarkan kutipan tersebut, dengan sebelas bulan yaitu sepuluh bulan ditambah satu bulan Mr. Potter bisa memiliki sapi Mr. Fenewood.


Dengan demikian, jawaaban yang tepat adalah pilihan D.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

18

Zahra Aulia Amien

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Informasi yang sesuai dengan isi anekdot tersebut adalah ....

4

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia