Iklan

Pertanyaan

Serat Alami pada Pakaian

    Selama ini, kita menggunakan pakaian tanpa mengenali jenis-jenis bahan yang ada. Beberapa ahli dari industri tekstil mengenalkan beberapa bahan dari serat alami yang kni telah banyak beredar di pasaran. Bahan yang terbuat dari serat alami, di antaranya bahan katun, sutra, linen, wol, dan kulit hewan. Bahan katun terbuat dari benang kapas. Bahannya halus dan nyaman untuk dipakai.

    Bahan sutra terbuat dari benang halus dan lembut yang berasal dari kepompong ulat sutra. Jika terkena cahaya, kain ini akan tampak berkilauan. Pakaian yang berbahan kasar kulit hewan memiliki nilai jual yang tinggi. Selain pakaian, kulit hewan juga dapat digunakan untuk membuat sepatu dan tas. Hewan yang sering dimanfaatkan kulitnya untuk pakaian adalah domba.space 

Informasi apa yang kita dapatkan dari bacaan di atas? Kamu bisa memilih dua jawaban yang paling tepat.

Informasi apa yang kita dapatkan dari bacaan di atas? Kamu bisa memilih dua jawaban yang paling tepat.space  

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan ruangbelajar

Habis dalam

00

:

02

:

40

:

02

Klaim

Iklan

N. Hayati

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

informasi yang didapatkan dari bacaan adalah Bahan pakaian yang terbuat dari serat alami, di antaranya bahan katun, sutra, linen, wol, dan kulit hewan dan Bahan sutra terbuat dari benang halus dan lembut yang berasal dari kepompong ulat sutra. Jika terkena cahaya.

informasi yang didapatkan dari bacaan adalah Bahan pakaian yang terbuat dari serat alami, di antaranya bahan katun, sutra, linen, wol, dan kulit hewan dan Bahan sutra terbuat dari benang halus dan lembut yang berasal dari kepompong ulat sutra. Jika terkena cahaya.space  

Pembahasan

Informasi adalah sekumpulan fakta yang menggambarkan sebuah peristiwa atau kejadian tertentu. Informasi bermanfaat agar kita mengetahui atau memahami suatu hal. Cara agar kita bisa memperoleh sebuah informasi penting dari teks, ada beberapa langkah yang perlu kita lakukan: Membaca judul teks. Membaca teks dengan cermat untuk mengetahui isi teks. Membuat daftar pertanyaan untuk setiap paragraf, sehingga memudahkan dalam memperoleh informasi dari teks. Informasi yang terdapat pada teks tersebut adalah: Bahan pakaian yang terbuat dari serat alami, di antaranya bahan katun, sutra, linen, wol, dan kulit hewan , kalimat ini terdapat pada paragraf pertama kalimat ketiga. Bahan sutra terbuat dari benang halus dan lembut yang berasal dari kepompong ulat sutra. Jika terkena cahaya , kain ini akan tampak berkilauan, kalimat ini terdapat pada paragraf kedua kalimat pertama. Dengan demikian, informasi yang didapatkan dari bacaan adalah Bahan pakaian yang terbuat dari serat alami, di antaranya bahan katun, sutra, linen, wol, dan kulit hewan dan Bahan sutra terbuat dari benang halus dan lembut yang berasal dari kepompong ulat sutra. Jika terkena cahaya.

Informasi adalah sekumpulan fakta yang menggambarkan sebuah peristiwa atau kejadian tertentu. Informasi bermanfaat agar kita mengetahui atau memahami suatu hal.

Cara agar kita bisa memperoleh sebuah informasi penting dari teks, ada beberapa langkah yang perlu kita lakukan:

  1. Membaca judul teks.
  2. Membaca teks dengan cermat untuk mengetahui isi teks.
  3. Membuat daftar pertanyaan untuk setiap paragraf, sehingga memudahkan dalam memperoleh informasi dari teks.

Informasi yang terdapat pada teks tersebut adalah:

  1. Bahan pakaian yang terbuat dari serat alami, di antaranya bahan katun, sutra, linen, wol, dan kulit hewan, kalimat ini terdapat pada paragraf pertama kalimat ketiga.
  2. Bahan sutra terbuat dari benang halus dan lembut yang berasal dari kepompong ulat sutra. Jika terkena cahaya, kain ini akan tampak berkilauan, kalimat ini terdapat pada paragraf kedua kalimat pertama. 

Dengan demikian, informasi yang didapatkan dari bacaan adalah Bahan pakaian yang terbuat dari serat alami, di antaranya bahan katun, sutra, linen, wol, dan kulit hewan dan Bahan sutra terbuat dari benang halus dan lembut yang berasal dari kepompong ulat sutra. Jika terkena cahaya.space  

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Iklan

Pertanyaan serupa

Berdasarkan teks berjudul "Kawasan Asia Tenggara" , perkiraan informasi yang akan didapatkan adalah .....

1

3.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia