Iklan

Iklan

Pertanyaan

Indonesia merupakan negara beriklim tropis dan memiliki wilayah laut yang luas. Dampak dari kondisi tersebut adalah ….

Indonesia merupakan negara beriklim tropis dan memiliki wilayah laut yang luas. Dampak dari kondisi tersebut adalah ….  

  1. terbagi menjadi dua musim  

  2. dipengaruhi oleh angin muson  

  3. memiliki kelembapan udara tinggi  

  4. memiliki tingkat penguapan yang rendah  

Iklan

D. Nurfita

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Sebelas Maret

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C.space 

Iklan

Pembahasan

Letak geografis Indonesia yang diapit oleh dua samudra dan dua benua bepengaruh terhadap keadaan alam maupun kehidupan penduduk. Indonesia berada di sekitar garis khatulistiwa sehingga menjadikan Indonesia memiliki iklim tropis dan Indonesia merupakan negara kepulauan yang setiap pulaunya dibatasi oleh laut, dampak yang ditimbulkan diantaranya memiliki curah hujan yang tinggi, penyinaran matahari terjadi sepanjang tahun, banyak terjadi penguapan sehingga kelembapan udara cukup tinggi. Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Letak geografis Indonesia yang diapit oleh dua samudra dan dua benua bepengaruh terhadap keadaan alam maupun kehidupan penduduk. Indonesia berada di sekitar garis khatulistiwa sehingga menjadikan Indonesia memiliki iklim tropis dan Indonesia merupakan negara kepulauan yang setiap pulaunya dibatasi oleh laut, dampak yang ditimbulkan diantaranya memiliki curah hujan yang tinggi, penyinaran matahari terjadi sepanjang tahun, banyak terjadi penguapan sehingga kelembapan udara cukup tinggi.

Jadi, jawaban yang tepat adalah C.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

7

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Fenomena angin lokal yaitu angin darat dan angin laut disebabkan oleh perbedaan ....

2

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia