Iklan

Pertanyaan

Indonesia dikenal sebagai negara yang termasuk dalam ring of fire karena dilalui oleh dua jalur pegunungan dunia, yaitu Sirkum Mediterania dan Sirkum Pasifik. Proses tektonisme yang mendorong terbentuknya Sirkum Pegunungan dunia yaitu….

Indonesia dikenal sebagai negara yang termasuk dalam ring of fire karena dilalui oleh dua jalur pegunungan dunia, yaitu Sirkum Mediterania dan Sirkum Pasifik. Proses tektonisme yang mendorong terbentuknya Sirkum Pegunungan dunia yaitu….

  1. patahan antara dua lempeng benua

  2. subduksi antara lempeng benua dan lempeng samudra

  3. lempeng tektonik yang mengalami lipatan

  4. gerakan divergen antara lempeng tektonik

  5. lempeng tektonik yang mengalami sesar

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

17

:

32

:

26

Iklan

H. Argi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C.

Pembahasan

Pembentukan sirkum pegunungan dunia didorong oleh proses lipatan pada lempeng tektonik . Puncak lipatan akan memanjang dan membentuk rangkaian pegunungan hingga ribuan kilometer. Rangkaian pegunungan inilah yang kemudian disebut sirkum. Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Pembentukan sirkum pegunungan dunia didorong oleh proses lipatan pada lempeng tektonik. Puncak lipatan akan memanjang dan membentuk rangkaian pegunungan hingga ribuan kilometer. Rangkaian pegunungan inilah yang kemudian disebut sirkum.

Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!