Iklan

Pertanyaan

Indonesia bervisi menjadi poros maritim dunia. Sarana penting program poros maritim dunia yaitu menjadikan laut sebagai ....

Indonesia bervisi menjadi poros maritim dunia. Sarana penting program poros maritim dunia yaitu menjadikan laut sebagai ....

  1. sumber perikanan kualitas ekspor

  2. wilayah perairan untuk pertahanan

  3. pendorong utama ekonomi nasional

  4. sumber pendapatan dari sektor wisata

  5. jalur transportasi penghubung antarpulau

Belajar bareng Champions

Brain Academy Champions

Hanya di Brain Academy

Habis dalam

00

:

04

:

41

:

01

Klaim

Iklan

R. Mahmudah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pembahasan
lock

Poros Maritim Dunia bertujuan menjadikan Indonesia sebagai negara maritim yang besar, kuat, dan makmur melalui pengembalian identitas Indonesia sebagai bangsa maritim, pengamanan kepentingan dan keamanan maritim, memberdayakan potensi maritim untuk mewujudkan pemerataan ekonomi Indonesia. Terdapat lima pilar untuk mewujudkan Indonesia sebagai poros maritim dunia : Pilar pertama , pembangunan kembali budaya maritim Indonesia. Pilar kedua, Berkomitmen dalam menjaga dan mengelola sumber daya laut dengan fokus membangun kedaulatan pangan laut melalui pengembangan industri perikanan dengan menempatkan nelayan sebagai pilar utama. Pilar ketiga, Komitmen mendorong pengembangan infrastruktur dan konektivitas maritim dengan membangun tol laut, pelabuhan laut, logistik, dan industri perkapalan, serta pariwisata maritim. Pilar keempat, Diplomasi maritim yang mengajak semua mitra Indonesia untuk bekerja sama pada bidang kelautan Pilar kelima, Membangun kekuatan pertahanan maritim. Sarana penting program poros maritim dunia yaitu menjadikan laut sebagai jalur transportasi penghubung antarpulau . Hal tersebut sesuai dengan isi dari pilar ketiga. Dampak yang akan ditimbulkan adalahmendorong konektivitas antarwilayah dan mendorong berbagai sektor yang berkaitan. Berdasarkan penjelasan tersebut, jawaban yang tepat adalah E.

Poros Maritim Dunia bertujuan menjadikan Indonesia sebagai negara maritim yang besar, kuat, dan makmur melalui pengembalian identitas Indonesia sebagai bangsa maritim, pengamanan kepentingan dan keamanan maritim, memberdayakan potensi maritim untuk mewujudkan pemerataan ekonomi Indonesia. Terdapat lima pilar untuk mewujudkan Indonesia sebagai poros maritim dunia :

  1. Pilar pertama, pembangunan kembali budaya maritim Indonesia.
  2. Pilar kedua, Berkomitmen dalam menjaga dan mengelola sumber daya laut dengan fokus membangun kedaulatan pangan laut melalui pengembangan industri perikanan dengan menempatkan nelayan sebagai pilar utama.
  3. Pilar ketiga, Komitmen mendorong pengembangan infrastruktur dan konektivitas maritim dengan membangun tol laut, pelabuhan laut, logistik, dan industri perkapalan, serta pariwisata maritim.
  4. Pilar keempat, Diplomasi maritim yang mengajak semua mitra Indonesia untuk bekerja sama pada bidang kelautan
  5. Pilar kelima, Membangun kekuatan pertahanan maritim.

Sarana penting program poros maritim dunia yaitu menjadikan laut sebagai jalur transportasi penghubung antarpulau. Hal tersebut sesuai dengan isi dari pilar ketiga. Dampak yang akan ditimbulkan adalah mendorong konektivitas antarwilayah dan mendorong berbagai sektor yang berkaitan. 

Berdasarkan penjelasan tersebut, jawaban yang tepat adalah E.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

7

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan hal berikut ini! Tempat singgah dan istirahat; Tempat pengumpulan barang komoditas; Tempat tinggal permanen bagi pedagang asing; Tempat pemasaran bagi barang-barang asing; ...

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia